Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/pleistosen

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata pleistosen berdasarkan KBBI Online:

pleistosen /pleis·to·sen/ /pléistosén/ n Geo 1 kala terakhir periode geologis, yg disebut zaman es, yaitu pd waktu daerah-daerah dekat kutub dan pegunungan tinggi diliputi lapisan es; bagian awal dr zaman kuarter; zaman diluvium; 2 batu-batuan yg berasal dr zaman itu; 3 zaman dl sejarah perkembangan kulit bumi kira-kira dua juta tahun yg lalu sampai sekarang

Kata pleistosen digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI pluvial kalimat ke 1
plu·vi·al a 1 curah hujan tinggi yg menandai bagian kala pleistosen; 2 n masa hujan yg panjang
Referensi dari KBBI antediluvium kalimat ke 1
an·te·di·lu·vi·um /antédiluvium/ n Geo masa sebelum diluvium (zaman pleistosen)
Referensi dari KBBI holosen kalimat ke 1
ho·lo·sen /holosén/ n Geo periode geologis sesudah pleistosen terakhir, ditandai oleh susutnya es di daerah kutub dan pegunungan tinggi, naiknya permukaan air laut, dan terjadinya pengendapan; zaman aluvium

Posisi kata pleistosen di database KBBI Online

plastid - plastik - plastin - plastis - plastisitas - plastogami - plastometer - plastron - plat - platelet - platform - platina - platinoid - platinum - platisma - plato - platonik - platonisme - plaza - plebisit - pleidoi - pleiogami - pleistosen - pleksus - plengkung - pleno - pleonasme - pleopod - plerem - plester - pletora - pleura - plinplan - plintat-plintut - plinteng - plintit - pliosaurus - pliosen - ploi - ploidi - plombir - plombir - plonci - plonco - plong

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.822 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?