Definisi atau arti kata pergaulan berdasarkan KBBI Online:
gaul /
ga·ul/,
bergaul /
ber·ga·ul/
v hidup berteman (bersahabat):
ia tidak suka bergaul dng orang yg tidak berpangkat;
menggaul /
meng·ga·ul/
v mencampur; mengaduk; membancuh:
ia menggaul nasi itu dng kuah;
menggauli /
meng·ga·uli/
v 1 mencampuri;
2 cak menyetubuhi; mempergauli:
suami harus menggauli istrinya dng baik;
menggaulkan /
meng·ga·ul·kan/
v mencampurkan; mengadukkan:
ia menggaulkan beberapa butir telur pd adonan itu;
pergaulan /
per·ga·ul·an/
n 1 perihal bergaul;
2 kehidupan bermasyarakat;
mempergauli /
mem·per·ga·uli/
v mengajak bergaul; menggauli:
ia hanya mau mempergauli orang yg sederajat dng dia;
mempergaulkan /
mem·per·ga·ul·kan/
v mencampurkan; menggaulkan; mempertemankan:
ayahnya mempergaulkan anaknya dng anak-anak di kampungnyaKata pergaulan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI ikut kalimat ke 10
~ arus menurut segala perubahan zaman (tt mode, kebiasaan, pergaulan);
Referensi dari KBBI kaum kalimat ke 13
kaum mapan kelompok orang yg sudah mapan dl hal sosial, ekonomi, dan politik (biasanya kalangan eksekutif): bagi ~ mapan, pergaulan tidak saja sekadar hubungan sosial, tetapi sudah diidentikkan dng hubungan bisnis;
Referensi dari KBBI rindu kalimat ke 4
rindu jadi batasnya maka manis tak jadi cuka, pb jangan terlalu mesra bergaul dng seseorang sebab pergaulan spt itu kerap kali menimbulkan dendam kesumat;
Referensi dari KBBI pandai kalimat ke 9
pandai hidup 1 pandai mengatasi masalah kehidupan sehari-hari sehingga tidak kekurangan, tidak berutang, dsb; 2 pandai menempatkan diri dl pergaulan;
Referensi dari KBBI psikopat kalimat ke 1
psi·ko·pat n orang yg krn kelainan jiwa menunjukkan perilaku yg menyimpang sehingga mengalami kesulitan dl pergaulan
Referensi dari KBBI agama kalimat ke 1
aga·ma n ajaran, sistem yg mengatur tata keimanan (kepercayaan) dan peribadatan kpd Tuhan Yang Mahakuasa serta tata kaidah yg berhubungan dng pergaulan manusia dan manusia serta lingkungannya:
Referensi dari KBBI mujtamak kalimat ke 1
muj·ta·mak Ar n pergaulan hidup manusia; masyarakat
Referensi dari KBBI buang kalimat ke 9
- adat tidak menggunakan adat lagi; - aksi memasang aksi; - anak menyia-nyiakan anak; membiarkan anak terlunta-lunta; - ancak memberi sajian kpd hantu dsb; - angin kentut; - arang di muka menghilangkan aib (cela); - baka 1 menyimpang dr sifat (asal) yg asli (turun-temurun); 2 menodai kebaikan nama leluhur (orang tua dsb); - belakang 1 melarikan diri; 2 tidak mau tahu (tt suatu pekerjaan); - bini menceraikan bini; - dadu menjatuhkan dadu untuk mengundi atau untuk bermain; - diri 1 membunuh diri; 2 menarik diri dr suatu pekerjaan, pergaulan, atau perkumpulan; 3 pergi atau merantau ke tempat jauh; - hajat buang air besar; -hamil menggugurkan kandungan; - hidup mengasingkan orang ke negeri lain sbg hukuman; menghukum buang; - ingus membersihkan ingus dr hidung; - jangkar membuan sauh; - lambai mengayunkan tangan (dl tari); - langkah 1 berjalan-jalan; berlari; 2 melangkahkan kaki ke belakang (dl pencak); - lelah melepas lelah; beristirahat; - letih membuang lelah; - ludah meladeni orang bersoal jawab yg tidak ada gunanya; - malu 1 menghilangkan malu; 2 membalas dendam untuk menghilangkan malu; - mata melayangkan pandang; memandang-mandang; - muka 1 berpaling (tidak sudi melihat); 2 tidak suka; 3 tidak menghiraukan; - mulut mengatakan sesuatu tidak dng terus terang; - nama menodai nama baik; menjelekkan nama; - nyawa 1 mati; mengorbankan nyawa; 2 menempuh bahaya maut dng sengaja; - obat membuang tembakan; - pal Lay berlayar serong-menyerong menyongsong angin; - pandang membuang mata; - penat membuang lelah; - peran Lay membelokkan (kapal, layang-layang, dsb) ke kiri dan ke kanan; - sauh menurunkan (menjatuhkan) sauh hendak berlabuh; - sepanjang adat mengeluarkan seseorang dr adat krn melawan adat; - sial berbuat sesuatu spt selamatan dsb supaya kesialan hilang; menghilangkan sial; - sikap membuang tingkah; - sipat melukai orang sehingga cacat (pd mata, kaki, dsb); - tangan mengayunkan tangan ketika berjalan; menggerakkan tangan untuk memukul dsb (spt dl silat); - tembakan melepaskan tembakan tidak dng sasaran yg tertentu; - tempo membuang waktu; - tingkah berjalan dsb dng tingkah (sikap) yg dibuat-buat; membuang sikap; - undi menentukan sesuatu dng mengundi; - utang hukuman yg dijatuhkan kpd seseorang yg selalu berutang dan tidak pernah melunasinya, utang itu menjadi tanggung jawab keluarganya, tetapi orang itu dibuang dr keluarga; - waktu menghabiskan waktu tanpa hasil; menyia-nyiakan waktu;
Referensi dari KBBI hubung kalimat ke 7
~ analogi Ling tersubstitusikannya satu konstituen dng konstituen lain dl konstruksi penyematan; ~ antarindividu Antr jaringan sosial yg terwujud krn interaksi antara individu tertentu; ~ asosiatif Ling hubungan paradigmatis; ~ bapak-anak buah jaringan sosial yg terwujud krn interaksi seseorang yg berkedudukan sosial tinggi dng orang-orang yg berkedudukan sosial lebih rendah, dl hal ini pihak yg kedua memberi jasa kpd pihak pertama yg telah memberi perlindungan; ~ dagang Man usaha timbal balik antara pelanggan dan pemasok (pembekal) untuk meningkatkan manfaat bagi pihak masing-masing; ~ darah hubungan keluarga; ~ diplomatik hubungan dng perantaraan perwakilan antara dua negara; ~ formal hubungan resmi; ~ gramatikal hubungan antarkata berdasarkan kaidah gramatikalnya; ~ harga perbandingan harga di antara berbagai komoditas; ~ hukum Huk ikatan yg disebabkan oleh peristiwa hukum; ~ informal hubungan di antara orang-orang dl organisasi yg tidak diatur dl dasar hukum pendirian organisasi; ~ kausal hubungan sebab akibat; ~ kebudayaan Antr kaitan di antara dua masyarakat krn adanya persamaan beberapa unsur kebudayaan; ~ kekaryaan hubungan antara pengusaha dan karyawan yg lebih bersifat hubungan perseorangan dp hubungan sbg anggota organisasi karyawan; ~ kekerabatan hubungan di antara dua individu atau lebih krn asal-usul yg sama; ~ keluarga hubungan di antara dua individu atau lebih krn pertalian darah; ~ logis hubungan di antara dua peristiwa yg ditemukan dng sebab, bukan dng observasi langsung; ~ luar nikah hubungan antara seorang laki-laki dan seorang perempuan yg belum atau tidak menjadi suami istri; ~ masyarakat bagian lembaga pemerintah atau swasta yg melakukan kegiatan mencari dukungan publik bagi usaha-usahanya; ~ paradigmatis Ling hubungan antara dua unsur pd tataran tertentu yg dapat dipertukarkan; ~ perburuhan sistem hubungan yg berkembang di dl masyarakat industri, yaitu manajer, pekerja, agen khusus pemerintah dan dl tiga lingkungan kekuatan, yaitu kondisi teknologi, situasi pasar, dan hubungan kekuasaan di dl masyarakat; ~ resmi Antr pranata yg terwujud krn adanya interaksi menurut adat dan norma masyarakat; ~ seks kontak jasmaniah antarmanusia untuk kenikmatan; ~ singkat El korsleting; ~ sintagmatis Ling hubungan linier pd satuan tertentu di antara unsur-unsur bahasa; ~ sosial hubungan seseorang dng orang lain dl pergaulan hidup di tengah-tengah masyarakat;
Referensi dari KBBI baur kalimat ke 4
baur panah kayu (buluh) tempat merentangkan tali panah;
Posisi kata pergaulan di database KBBI Online
gasolin -
gasometer -
gaster -
gastrektomi -
gastrin -
gastritis -
gastroenteritis -
gastroenterolog -
gastroenterologi -
gastrointestinal -
gastronomi -
gastrula -
gastrulasi -
gaswah -
gatal -
gatot -
gatra -
gatra -
gatrik -
gatuk -
gauk -
gaukang -
gaul -
gaun -
gaung -
gaung -
gaut -
gawai -
gawai -
gawal -
gawan -
gawang -
gawar -
gawat -
gawir -
gaya -
gaya -
gayal -
gayal -
gayam -
gayang -
gayang-gayang -
gayat -
gayat -
gayau