Definisi atau arti kata perdu berdasarkan KBBI Online:
perdu /
per·du/
n 1 tumbuhan berkayu yg bercabang-cabang, tumbuh rendah dekat dng permukaan tanah, dan tidak mempunyai batang yg tegak (spt kembang merak, puring):
tepi jalan itu ditanami dng
• perdu; 2 tumbuhan yg tidak berbatang besar, kadang-kadang berdaun lebar, ada juga jenis rumput-rumputan
3 Bot rumpun (bambu dsb);
• perdu
hias tanaman perdu yg biasa dijadikan tumbuhan hias (spt kacapiring)
Kata perdu digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI nona kalimat ke 1
nona makan sirih n tanaman perdu kecil dan pendek, merambat, bunganya berkelopak besar, putih, berubah menjadi merah keunguan apabila menjadi buah, berguna sbg tanaman hias; Clorodendom thomsonae
Referensi dari KBBI lenggundi kalimat ke 1
leng·gun·di n 1 tumbuhan perdu, berbatang segi empat, banyak cabangnya, bunganya berwarna ungu kebiru-biruan, buahnya bulat berwarna hitam, kulitnya keras, daunnya berbau harum dan berkhasiat sbg obat; Vitex trifolia; 2 daun lenggundi
Referensi dari KBBI paprika kalimat ke 1
pap·ri·ka n tanaman perdu tahunan, berdaun lonjong dng tangkai agak panjang, buahnya berbentuk bulat, berongga berisi biji yg tersebar tidak merata, berdaging agak tebal, warna buah ada yg hijau tua, hijau muda, kuning, atau merah, biasa digunakan sbg pelengkap hidangan; Capsicum annuum var abbreviata
Referensi dari KBBI murbei kalimat ke 1
mur·bei /murbéi/ n tumbuhan perdu, daunnya mirip daun kembang sepatu, dijadikan makanan ulat sutra, buahnya agak masam, dapat dimakan atau dibuat bahan sirop; Morus alba
Referensi dari KBBI mawar kalimat ke 1
2ma·war ? tawar
Referensi dari KBBI hawar kalimat ke 1
2ha·war n pohon rendah atau perdu, apabila terkena kulit, getahnya menyebabkan gatal-gatal
Referensi dari KBBI sudu-sudu kalimat ke 1
su·du-su·du n tumbuhan perdu, banyak digunakan untuk pagar, getahnya dipakai sbg racun ikan, sedangkan akarnya untuk obat sakit perut; Euphorbia neriifolia; Euphorbia antiquorum;
Referensi dari KBBI melati kalimat ke 1
me·la·ti n 1 tumbuhan perdu suku Rubiaceae, sering ditanam di halaman rumah, warna bunganya putih berbentuk bintang, terletak pd tandan kecil, berbau sangat harum, sering digunakan dl berbagai upacara adat, spt perkawinan, juga pd waktu ada kematian; Jasminum sambac; 2 tanda pangkat perwira menengah dl ketentaraan dan kepolisian;
Referensi dari KBBI viola kalimat ke 1
2vi·o·la n tanaman perdu berbunga ungu
Referensi dari KBBI cempaka kalimat ke 10
cempaka gondok tanaman perdu tingginya dapat mencapai lima meter, bunganya besar, berwarna kuning serta harum baunya, daunnya berbentuk lanset, berwarna hijau berkilat; Talauma candolli
Posisi kata perdu di database KBBI Online
perban -
perbani -
perbatin -
perbawa -
perbegu -
perbekel -
perca -
perca -
percaya -
percik -
percis -
percit -
percul -
percuma -
perdah -
perdana -
perdana -
perdata -
perdata -
perdeo -
perdikan -
perdom -
perdu -
pere -
peredus -
pereh -
perei -
perekik -
perempuan -
perencah -
perenggan -
perengkat -
perengus -
perengut -
perenial -
perenyak -
perenyuk -
perepat -
perepat -
peres -
peresau -
peresih -
perestroika -
peretel -
perewa