Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/pelajar

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata pelajar berdasarkan KBBI Online:

ajar n petunjuk yg diberikan kpd orang supaya diketahui (diturut);
berguru kepalang
• ajar , bagai bunga kembang tak jadi, pb
ilmu yg dituntut secara tidak sempurna, tidak akan berfaedah;
belajar /bel·a·jar /v 1 berusaha memperoleh kepandaian atau ilmu: adik belajar membaca; 2 berlatih: ia sedang belajar mengetik; murid-murid itu sedang belajar karate; 3 berubah tingkah laku atau tanggapan yg disebabkan oleh pengalaman;
belajar jarak jauh Dik cara belajar-mengajar yg menggunakan media televisi, radio, kaset, modul, dsb, pengajar dan pelajar tidak bertatap muka langsung; belajar tuntas Dik pendidikan (pengajaran) yg dilakukan secara menyeluruh hingga siswa berhasil;
membelajarkan /mem·bel·a·jar·kan/ v menjadikan bahan atau kegiatan belajar;
pembelajar /pem·bel·a·jar/ n orang yg mempelajari;
pembelajaran /pem·bel·a·jar·an/ n proses, cara, perbuatan menjadikan orang atau makhluk hidup belajar;
pemelajaran /pe·mel·a·jar·an/ n proses, cara, perbuatan mempelajari;
mengajar /meng·a·jar/ v memberi pelajaran: guru mengajar murid matematika; 2 melatih: ia mengajar berenang; Kakak mengajar menari; 3 memarahi (memukuli, menghukum, dsb) supaya jera;
mengajari /meng·a·jari /v 1 mengajar kpd: guru mengajari siswa berbaris; ayah mengajari adik naik sepeda;
mengajarkan /meng·a·jar·kan /v memberikan pelajaran kpd: dia yg mengajarkan Sejarah kpd kami;
terpelajar /ter·pel·a·jar/ v telah mendapat pelajaran (di sekolah): perbuatan demikian itu tidak pantas dilakukan oleh orang terpelajar;
keterpelajaran /ke·ter·pel·a·jar·an/ n hal terpelajar;
ajaran /ajar·an/ n segala sesuatu yg diajarkan; nasihat; petuah; petunjuk: ia senantiasa memegang teguh ajaran orang tuanya; paham: ajaran terlarang;
pelajar /pel·a·jar/ n anak sekolah (terutama pd sekolah dasar dan sekolah lanjutan); anak didik; murid; siswa;
pelajaran /pel·a·jar·an /n 1 yg dipelajari atau diajarkan: pelajaran Bahasa Indonesia; daftar pelajaran ; 2 latihan: pelajaran mengetik;
berpelajaran /ber·pel·a·jar·an/ v mendapat pendidikan di sekolah: istrinya seorang yg berpelajaran;
mempelajari /mem·pel·a·jari/ v 1 belajar (sesuatu) dng sungguh-sungguh; mendalami (sesuatu): saya akan mempelajari ilmu akupuntur; 2 menelaah; menyelidiki: kami sedang mempelajari rancangan anggaran dasar;
pengajar /peng·a·jar/ n orang yg mengajar (spt guru, pelatih);
pengajaran /peng·a·jar·an /n 1 proses, cara, perbuatan mengajar atau mengajarkan; 2 perihal mengajar; segala sesuatu mengenai mengajar: pengajaran sejarah nasional sangat diutamakan; 3 peringatan (tt pengalaman, peristiwa yg dialami atau dilihatnya): musibah yg kalian alami itu menjadi pengajaran bagi kalian;
pengajaran mikro teknik pelatihan mengajar yg jumlah muridnya dibatasi, msl 5—10 orang; pengajaran remedial pengajaran yg diberikan khusus untuk memperbaiki kesulitan belajar yg dialami murid

Kata pelajar digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI terbit kalimat ke 14
pe·ner·bit·an n 1 proses, cara, perbuatan menerbitkan: ~ majalah dinding di sekolah itu diawasi oleh guru bahasa Indonesia; ~ majalah yg menampung kegiatan para remaja patut mendapat perhatian para pendidik; 2 pemunculan; 3 urusan (pekerjaan dsb) menerbitkan (buku dsb): dl ~ ini sengaja dimuat foto pelajar teladan; dl organisasi yg diterjuninya ia menangani bidang ~
Referensi dari KBBI beasiswa kalimat ke 1
be·a·sis·wa /béasiswa/ n tunjangan yg diberikan kpd pelajar atau mahasiswa sbg bantuan biaya belajar
Referensi dari KBBI gambar kalimat ke 15
ber·gam·bar v 1 dihiasi dng gambar; ada gambarnya; 2 berpotret (diambil gambarnya dng alat potret): dl acara perpisahan, pelajar kelas enam ~ bersama;
Referensi dari KBBI teladan kalimat ke 2
teladan bagi teman-temannya; ia terpilih sbg pelajar
Referensi dari KBBI terbit kalimat ke 10
me·ner·bit·kan v 1 menimbulkan (perselisihan dsb); membangkitkan (amarah dsb): ~ perselisihan; perbuatan itu ~ amarah orang tuanya; 2 mendatangkan (kebakaran, kerugian, bahaya, dsb): bencana itu ~ kerugian yg besar; 3 mengeluarkan (majalah, buku, dsb): sekolah kita akan ~ majalah untuk pelajar;
Referensi dari KBBI per kalimat ke 1
7per- (pe-, pel-) prefiks pembentuk nomina 1 yg memiliki: persegi; pemalu; 2 yg menghasilkan: pedaging; petelur; 3 yg biasa melakukan (sbg profesi, kegemaran, kebiasaan): pertapa; petinju; pelajar; 4 yg melakukan pekerjaan mengenai diri: peubah; 5 yg dikenai tindakan: pesuruh; petatar; 6 orang yg biasa bekerja di: pelaut; peladang; 7 orang yg gemar: perokok; pendaki gunung
Referensi dari KBBI iring kalimat ke 2
ber·i·ring-i·ring v berjalan berturut-turut atau berjajar-jajar: tampak pelajar yg berpakaian seragam putih-putih ~;
Referensi dari KBBI darmasiswa kalimat ke 1
dar·ma·sis·wa n uang yg disediakan untuk membiayai pelajar atau mahasiswa; beasiswa
Referensi dari KBBI brilian kalimat ke 1
bri·li·an a pandai sekali; cemerlang; hebat (tt kemampuan otak, berpikir); mengagumkan: ia adalah seorang pelajar yg
Referensi dari KBBI didik kalimat ke 5
~ akademik pendidikan akademis; ~ akademis pendidikan yg berhubungan dng bidang ilmu (studi) spt bahasa, ilmu-ilmu sosial, matematika, ilmu pengetahuan alam; ~ campuran pendidikan yg diberikan kpd anak laki-laki dan perempuan secara bersama-sama dl satu ruangan; ~ dasar pendidikan minimum (terendah) yg diwajibkan bagi semua warga negara; ~ eklektik pelatihan atau pendidikan yg dilakukan dng menggunakan berbagai teknik, ancangan, dan metode yg sesuai secara simultan; ~ formal segenap bentuk pendidikan atau pelatihan yg diberikan secara terorganisasi dan berjenjang, baik yg bersifat umum maupun yg bersifat khusus; ~ informal pendidikan atau pelatihan yg terdapat di dl keluarga atau masyarakat dl bentuk yg tidak terorganisasi; ~ keagamaan kegiatan di bidang pendidikan dan pengajaran dng sasaran utama memberikan pengetahuan keagamaan dan menanamkan sikap hidup beragama; ~ kedinasan pendidikan yg berusaha meningkatkan kemampuan dl pelaksanaan tugas kedinasan untuk pegawai atau calon pegawai instansi pemerintah; ~ kejuruan pelatihan atau pendidikan yg memberikan keterampilan tertentu kpd siswa untuk pekerjaan tertentu; ~ kesehatan kegiatan di bidang penyuluhan kesehatan umum dng tujuan menyadarkan dan mengubah sikap serta perilaku masyarakat agar tercapai tingkat kesehatan yg diinginkan; ~ kewarganegaraan program pendidikan yg membina para pelajar agar menjadi warga negara yg baik sehingga mampu hidup bersama-sama dl masyarakat, baik sbg anggota keluarga, masyarakat, maupun sbg warga negara; ~ konservasi upaya secara sadar dan berencana, baik melalui pendidikan formal maupun informal, untuk meningkatkan kesadaran masyarakat thd bidang konservasi alam, terutama kesadaran pada pengunjung kawasan konservasi; ~ konservasi sumber daya alam kegiatan dl rangka mengubah perilaku (pengetahuan, sikap, kesadaran, dan keterampilan) yg ada kaitannya dng upaya konservasi sumber daya alam; ~ liberal pendidikan umum yg bersifat akademis dng tujuan utama memberikan pengetahuan atau peradaban yg seluas-luasnya; ~ luar biasa pendidikan yg khusus diselenggarakan untuk peserta didik yg menyandang kelainan fisik dan/atau mental; ~ massa kegiatan yg bersifat pendidikan yg berskala luas melalui surat kabar, film, radio, televisi, perpustakaan, dan museum dng tujuan menyampaikan informasi dan mempengaruhi opini publik; ~ medis kegiatan yg secara formal bertujuan mendidik serta mengembangkan pengetahuan yg berhubungan dng masalah kedokteran; ~ menengah jenjang pendidikan formal setelah pendidikan dasar; ~ menengah keagamaan pendidikan yg mengutamakan penguasaan pengetahuan khusus tt ajaran suatu agama; ~ menengah kejuruan 1 pendidikan yg mengutamakan pengembangan kemampuan peserta didik untuk melaksanakan jenis pekerjaan tertentu; 2 bentuk satuan pendidikan menengah yg diselenggarakan untuk melanjutkan dan meluaskan pendidikan dasar serta mempersiapkan siswa untuk memasuki lapangan kerja dan mengembangkan sikap profesional; ~ menengah umum pendidikan yg mengutamakan perluasan pengetahuan dan keterampilan peserta didik; ~ moral pendidikan budi pekerti spt mengajarkan etika dan akhlak (di sekolah dsb): ~ moral itu, antara lain, tercakup dl mata pelajaran Agama; ~ nasional pendidikan yg bertujuan mencerdaskan kehidupan bangsa dan mengembangkan manusia Indonesia (manusia yg beriman dan bertakwa, berbudi pekerti luhur, memiliki pengetahuan dan keterampilan, dsb); ~ nonformal segenap bentuk pelatihan yg diberikan secara terorganisasi di luar pendidikan formal, msl kursus keterampilan; ~ orang dewasa kegiatan secara terorganisasi yg bertujuan memberikan pendidikan kpd orang dewasa, yg diselenggarakan pd waktu tertentu; ~ profesional pendidikan yg diarahkan terutama pd kesiapan penerapan keahlian tertentu; ~ rakyat pendidikan yg ditujukan kpd semua anak dan diselenggarakan oleh atau dng bantuan pemerintah; ~ seks pendidikan yg bertujuan memberi pengetahuan tt seks, fungsi biologis kelamin, kehamilan, dsb; ~ sosial kegiatan sekolah yg direncanakan dan diarahkan untuk memelihara pembelajaran sosial dan untuk meningkatkan kemampuan sosial; ~ terbuka pendidikan melalui lembaga formal yg peserta didiknya tidak dibatasi oleh usia, jumlah, dan tempat; ~ tinggi jenjang pendidikan formal setelah pendidikan menengah (pd akademi atau universitas); ~ umum pendidikan yg bertujuan mengembangkan sikap, kemampuan, dan tingkah laku yg diinginkan oleh masyarakat, tetapi tidak dimaksudkan untuk menyiapkan siswa menguasai keterampilan untuk pekerjaan tertentu; ~ universal sistem pendidikan yg memberikan kesempatan kpd semua anak untuk memperoleh pendidikan tanpa menghiraukan suku, jenis kelamin, kepercayaan, dan kemampuan

Posisi kata pelajar di database KBBI Online

aho - ahsan - ahwal - ai - aib - aih - ain - ain - ainulbanat - ainulyakin - ainunjariah - air - aja - ajab - ajab - ajaib - ajaib - ajak - ajak - ajak - ajal - ajang - ajar - ajar-ajar - ajek - ajektiva - ajengan - aji - aji - aji-aji - aji-aji - ajigineng - ajir - ajisaka - ajnabi - ajnas - ajojing - ajre - aju - ajudan - ajufan - ajujah - ajuk - ajuk - ajun

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.521.170 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?