Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/parafin

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata parafin berdasarkan KBBI Online:

parafin /pa·ra·fin/ n 1 lilin putih dng bobot jenis 0,890 dan titik leleh 47oC—66oC yg tidak larut dl air, tetapi larut dl pelarut organik, merupakan campuran hidrokarbon yg jenuh secara alamiah, terdapat di dl gambut, arang, dan terutama dl minyak bumi; 2 campuran hidrokarbon, digunakan untuk membuat lilin penerang dan sbg bahan pelapis yg kedap air

Kata parafin digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI palmitat kalimat ke 1
pal·mi·tat n garam atau ester dr asam lemak yg berbentuk kristal lilin, terdapat pd kebanyakan minyak kental dan beberapa minyak penting dan parafin
Referensi dari KBBI lilin kalimat ke 9
lilin parafin lilin yg diperoleh dr sulingan parafin dng jalan pendinginan dan penyaringan bertekanan;
Referensi dari KBBI lilin kalimat ke 1
li·lin n 1 bahan terbuat dr parafin, mudah mencair jika dipanaskan, dapat dipakai sbg pelita dan/atau untuk membatik; 2 bahan yg mengandung lemak, lekat, mengental, mencair jika dipanaskan, dicetak dl berbagai bentuk untuk alat penerang (dng diberi sumbu di tengahnya) atau benda mainan; 3 El satuan kuat cahaya (satu lilin = 12,56 lumen); 4 Kim hidrokarbon padat yg mempunyai titik cair rendah dan mudah larut;
Referensi dari KBBI albedo kalimat ke 1
al·be·do /albédo/ n Fis 1 fraksi (bagian) pantulan cahaya yg datang ke suatu permukaan; 2 faktor pantulan (refleksi) sebuah permukaan spt parafin thd neutron
Referensi dari KBBI rawat kalimat ke 4
rawat panas Fis perawatan sumur produksi yg dilakukan dng memasukkan minyak panas untuk melelehkan parafin yg terkumpul di dl pipa sumur dan anulus;
Referensi dari KBBI seresin kalimat ke 1
se·re·sin /sérésin/ n lilin parafin keras, tetapi getas
Referensi dari KBBI minyak kalimat ke 82
minyak parafin Pet minyak berwarna terang yg tidak mengandung lilin dan diperoleh dr sulingan parafin lewat penyaringan bertekanan;
Referensi dari KBBI lilin kalimat ke 12
lilin stearin lilin yg terbuat dr stearin campuran asam palmitin dan asam stearin, diperoleh dr pemecahan berbagai lemak dng H2So4 sbg katalisator, asam lemak yg berbentuk masih harus dilepas dr asam belerang, tepi leleh, ketika menyala tajam, tidak lunak spt lilin parafin;

Posisi kata parafin di database KBBI Online

para - para - para - para - para - para - parab - parabasis - parabel - parabiosis - parabola - paradam - parade - paradigma - paradigmatis - paradiso - paradoks - paradoksal - parados - paraf - parafasia - parafemia - parafin - parafrasa - parafrenia - paragaster - paragog - paragon - paragraf - parah - paraid - parak - parak - parak - parak - paralaks - paraldehida - paralel - paralelisasi - paralelisme - paralelogram - paralgesia - paralinguistik - paralinguistis - paralipsis

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.534.159 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?