Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/pantang

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata pantang berdasarkan KBBI Online:

pantang /pan·tang/ 1 n hal (perbuatan dsb) yg terlarang menurut adat atau kepercayaan; pantangan: membeli jarum dan garam pd malam hari adalah
• pantang menurut orang-orang tua di sini; minum minuman keras adalah
• pantang bagi umat beragama;
2 n makanan (minuman dsb) yg terlarang bagi penderita suatu penyakit; makanan (minuman dsb) yg sengaja dihindari; pantangan: daging kambing dan buah durian
• pantang bagi penderita penyakit tekanan darah tinggi;
makanan yg berasal dr makhluk yg bernyawa
• pantang bagi seorang vegetaris;
3 v berpantang: ia masih dl
• pantang;

• pantang berkala pantang melakukan sanggama selama saat-saat pengeluaran sel telur atau masa subur untuk menghindari kehamilan;
• pantang kelintasan tidak mau kalah oleh orang lain; selalu hendak menang (lebih unggul);
berpantang /ber·pan·tang/ v 1 sedang dl keadaan tidak boleh makan sesuatu yg terlarang krn dapat mengganggu kesehatan dsb: ia berpantang makan sambal krn sedang sakit perut; 2 tidak mau; tidak boleh (biar bagaimanapun): kita berpantang menyerah kpd musuh; terus maju, berpantang mundur;
sebelum ajal berpantang mati, pb sebelum tiba waktunya tidak akan mati;
memantang /me·man·tang/ v 1 (sengaja) tidak mau menggunakan (melakukan, memakan, dsb): ia harus memantang garam supaya tekanan darahnya tidak naik; 2 menampik: ia tidak memantang lawan, siapa pun akan dihadapinya;
memantangkan /me·man·tang·kan/ v menjadikan pantangan;
pantangan /pan·tang·an/ n segala yg dipantangkan

Kata pantang digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI cerbak kalimat ke 1
cer·bak Jw a sangat suka makan (tidak pantang makanan apa pun); rakus
Referensi dari KBBI sampah kalimat ke 7
sampah laut (kata pantang) ikan;
Referensi dari KBBI kutu kalimat ke 4
kutu dl ijuk, pb melakukan pekerjaan yg sia-sia; pantang
Referensi dari KBBI lindung kalimat ke 11
ke·lin·dung·an v cak 1 terlindung; 2 terlampaui; tersaingi: pantang ~
Referensi dari KBBI hawa kalimat ke 2
hawa pantang kerendahan, nafsu pantang kekurangan, pb tidak mau kalah dng orang lain;
Referensi dari KBBI tegah kalimat ke 1
te·gah n yg tidak dibenarkan; larang(an); pantang(an) dsb: menjauhkan (menghentikan)
Referensi dari KBBI kutu kalimat ke 5
kutu dicukur, pantang manusia dihinakan, pb tiada orang yg mau dihinakan; sudah mati
Referensi dari KBBI rendah kalimat ke 11
ke·ren·dah·an 1 a terlalu rendah: tanahnya ~; 2 v direndahkan; dihinakan; dikalahkan (oleh): orang yg pantang ~

Posisi kata pantang di database KBBI Online

panjunan - panjut - panjut - panjut - pankreas - pankromatis - pankronis - panlektal - panleukopenia - panoptikum - panorama - panser - pantai - pantak - pantalon - pantang - pantar - pantas - pantas - pantat - pantau - pantau - panteis - panteisme - panteistis - pantek - pantekosta - panteon - panter - panti - pantik

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.618.748 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?