Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/pabrik

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata pabrik berdasarkan KBBI Online:

pabrik /pab·rik/ n bangunan dng perlengkapan mesin tempat membuat atau memproduksi barang tertentu dl jumlah besar untuk diperdagangkan:
• pabrik sepatu;
• pabrik semen;

• pabrik roti pabrik tempat membuat roti

Kata pabrik digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI sentralisasi kalimat ke 2
sentralisasi tanaman tebu di sekitar pabrik gula;
Referensi dari KBBI alat kalimat ke 90
alat vital 1 bagian mesin (pesawat, pabrik, dsb yg sangat penting fungsinya); 2 cak alat kelamin;
Referensi dari KBBI air kalimat ke 74
air limbah air yg membawa dan mengandung bahan buangan berbagai kegiatan penduduk atau pabrik;
Referensi dari KBBI cemar kalimat ke 2
cemar krn asap gas yg keluar dr cerobong asap pabrik itu; 2 ki keji; cabul; mesum: perkataan yg
Referensi dari KBBI kerja kalimat ke 36
~ ahli Adm pekerja yg sudah dididik dan sudah memiliki keterampilan untuk melakukan suatu pekerjaan; ~ harian buruh atau karyawan yg upahnya diperhitungkan setiap hari ia bekerja (jumlah hari kerjanya); ~ kasar buruh yg melakukan pekerjaannya dng tenaga fisik (spt pemikul barang, kuli bangunan, pekerja perbaikan jalan); kuli; ~ mingguan buruh atau karyawan yg upahnya dibayar seminggu sekali; ~ musiman pekerja yg bekerja hanya pd musim-musim tertentu; ~ pabrik buruh atau karyawan pabrik yg tugasnya lebih banyak bersifat pekerjaan tangan tanpa tanggung jawab penyeliaan;
Referensi dari KBBI minyak kalimat ke 88
minyak putih jenis minyak lumas ringan yg dimurnikan, digunakan sbg minyak lumas mesin pabrik makanan, dan pabrik tekstil, dan sbg bahan keperluan farmasi;
Referensi dari KBBI glidik kalimat ke 1
gli·dik v bekerja sbg buruh, biasanya di pabrik gula atau kebun tebu
Referensi dari KBBI instalasi kalimat ke 1
in·sta·la·si n El perangkat peralatan teknik beserta perleng-kapannya yg dipasang pd posisinya dan siap dipergunakan (generator, mesin diesel, bangunan pabrik, dsb): rombongan tamu negara menuju Dumai meninjau
Referensi dari KBBI keluar kalimat ke 15
ke·lu·ar·an n 1 yg dikeluarkan (dihasilkan, diterbitkan, dsb): buku ini ~ Balai Pustaka; 2 yg berasal dr: batik ~ Yogyakarta; 3 yg telah keluar (tamat, berhenti) dr (sekolah dsb): anak-anak ~ SMP I mengadakan reuni; 4 yg ada di luar (yg tidak turut campur dsb): orang ~ tidak boleh turut campur; 5 kl orang di luar kalangan istana: akan anakanda ini terlalulah baik sekali parasnya pd hati beta tiada patut ia bersuami orang ~; 6 Man hasil kegiatan produksi; 7 Man laju produksi barang yg dihasilkan pabrik, mesin, atau satuan produksi yg lain dl jangka waktu tertentu;
Referensi dari KBBI survei kalimat ke 4
me·nyur·vei v 1 memeriksa; menyelidiki; meninjau: pihak kontraktor telah menyatakan kesediaannya - daerah yg akan dipakai untuk mendirikan pabrik makanan kaleng itu; 2 mengukur (tanah);

Posisi kata pabrik di database KBBI Online

ovipar - oviparitas - ovipositor - ovitesis - ovovivipar - ovulasi - ovulum - ovum - oyak - oyak - oyek - oyok - oyong - oyong - oyot - ozokerit - ozon - ozonisator - ozonometer - p - pa - pabean - pabrik - pabrikan - pabrikasi - pacai - pacak - pacak - pacak - pacak - pacal - pacal - pacangan - pacar - pacar - pacarcina - pacat - pacau - pace - pacek - paceklik - pacet - pacih - pacik - pacis

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.668.265 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?