Definisi atau arti kata musuh berdasarkan KBBI Online:
musuh /
mu·suh/
n 1 lawan (berkelahi, bertengkar, berperang, berjudi, bertanding, dsb); seteru:
walaupun tubuhnya kecil, ia dapat mengalahkan
• musuhnya yg tinggi besar; dahulu
• musuh , sekarang menjadi kawan; 2 bandingan, imbangan, tandingan:
barang ini tidak ada
• musuhnya; 3 sesuatu yg mengancam (kesehatan, keselamatan); yg merusakkan:
penyakit itu merupakan
• musuh rakyat di daerah ini; hama wereng merupakan
• musuh tanaman padi;
• musuh
jangan dicari-cari, bersua jangan dielakkan, pb jangan dicari-cari permusuhan itu, tetapi jika ia datang jangan pula berasa takut;
• musuh
bebuyutan musuh lama; musuh turun-temurun;
• musuh
dl selimut ki musuh di kalangan sendiri;
• musuh
masah berbagai-bagai musuh;
bermusuh /
ber·mu·suh/
v 1 musuh-memusuhi; berlawanan (berlaku spt musuh dng musuh):
kedua pihak selalu -; mendamaikan kedua suku yg -; 2 saling memusuhi;
bermusuhan /
ber·mu·suh·an/
v bermusuh;
memusuhi /
me·mu·suhi/
v bermusuh kpd; menjadi musuh; melawan (menentang dsb); membenci:
masih ada negara yg - kita;
permusuhan /
per·mu·suh·an/
n perihal bermusuhan; perseteruan
Kata musuh digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI intai kalimat ke 3
peng·in·tai n 1 orang yg atau alat untuk mengintai atau mengintip; 2 Mil tentara (regu, pesawat) yg bertugas mengamat-amati dng saksama kedudukan atau gerak-gerik musuh: pesawat ~;
Referensi dari KBBI tampung kalimat ke 1
3tam·pung ark v, me·nam·pung v menampar (muka); menempeleng
Referensi dari KBBI endap kalimat ke 4
meng·en·dap-en·dap v membungkuk-bungkuk agar tidak kelihatan; sembunyi-sembunyi: ia ~ keluar dr benteng pertahanan musuh
Referensi dari KBBI labrak kalimat ke 1
lab·rak v, me·lab·rak v 1 memukuli (secara tidak beraturan); 2 mengata-ngatai (mencela dsb) dng keras; 3 menyerang; menghantam musuh dng hebatnya;
Referensi dari KBBI desak kalimat ke 5
ter·de·sak v 1 tersesak (hingga tidak lapang atau tidak leluasa lagi): badannya sudah ~ di sudut tembok; 2 ki terpaksa: ia menggadaikan perhiasannya krn ~ oleh keadaan; 3 sudah didesak mundur: tentara musuh sudah mulai ~;
Referensi dari KBBI bumihangus kalimat ke 1
bu·mi ha·ngus, mem·bu·mi·ha·ngus·kan v memusnahkan sama sekali (tt barang, bangunan, dan gedung penting yg mungkin dipakai oleh musuh) dng pembakaran
Referensi dari KBBI intai kalimat ke 1
in·tai v, meng·in·tai v 1 mengamat-amati dr jarak jauh atau dr tempat tersembunyi (gerak-gerik orang yg dicurigai, musuh, dsb); 2 mengintip; melihat melalui lubang kecil, sela semak-semak, dan sambil bersembunyi;
Referensi dari KBBI belot kalimat ke 2
pem·be·lot n orang yg membelot (berkhianat lalu memihak kpd musuh);
Referensi dari KBBI tembak kalimat ke 4
me·nem·baki v beberapa kali menembak (pd): pasukan pemerintah ~ pertahanan musuh; ~ pesawat terbang musuh;
Referensi dari KBBI darat kalimat ke 11
pen·da·rat·an n 1 proses, cara, perbuatan mendarat atau mendaratkan: ~ tentara musuh berhasil digagalkan; 2 tempat mendarat(kan)
Posisi kata musuh di database KBBI Online
muson -
muspra -
mustahak -
mustahik -
mustahil -
mustaid -
mustajab -
mustak -
mustaka -
mustakim -
mustami -
mustamik -
mustang -
musti -
mustika -
musuh -
musyarakah -
musyarakat -
musyarik -
musyawarah -
musyawarat -
musykil -
musyrik -
musyrikin -
musytak -
musytari -
mutabar -
mutagen -
mutah -
mutah -
mutakadim