Definisi atau arti kata mulai berdasarkan KBBI Online:
mulai 1 /
mu·lai 1/
v mengawali berbuat (bertindak, melakukan, dsb):
orang-orang sudah hampir selesai, kita baru
• mulai; 2 p sejak:
penataran berlangsung
• mulai tanggal 5—18 Januari tahun iniKata mulai digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI ambil kalimat ke 8
~ anak 1 memungut anak orang lain dan menganggapnya sbg anak sendiri; 2 mengambil pemuda yg bukan kerabat untuk dikawinkan dng anak gadisnya dng tujuan menegakkan serta meneruskan kepemimpinan adat; ~ angin menghirup udara bersih (sejuk) dng berjalan-jalan; ~ bagian turut serta (dl perundingan, perlombaan, dsb); ~ baku piara mengambil laki-laki untuk dijadikan suami dan setelah menikah bertempat tinggal di kediaman keluarga istri walaupun dia tetap memakai nama kerabatnya dan masih mempunyai hak sbg ahli waris; ~ bena memedulikan; mengindahkan; ~ berat memasukkan ke dl hati; menerima dng sungguh-sungguh; ~ contoh 1 memberi sbg umpama; 2 mencontoh; meniru; 3 mengambil ibarat; ~ di (ke) hati memasukkan di (ke) hati; agak gusar; kecewa dsb; ~ gambar membuat gambar; memotret; ~ haluan menentukan haluan; mengarah; menuju; ~ hati ki mempersenang hati orang supaya disayangi dsb; ~ ibarat melakukan sesuatu menurut ibarat; mencontoh; meniru; ~ ingatan memasukkan ke dl ingatan; ~ inisiatif membuat langkah pertama dl mengusahakan sesuatu; ~ jalan menempuh jalan; ~ keputusan memutuskan; menentukan; ~ kesempatan mempergunakan kesempatan (peluang); ~ kota mengambil tanah; ~ langkah mulai hendak melompat, berlari, dsb; ~ layar menurunkan layar; ~ marah cak kecil hati; menjadi marah; ~ menantu menjadikan menantu; ~ muka ki berbuat sesuatu yg membuat orang supaya senang atau sayang (biasanya dng cara yg kurang baik); ~ negeri mengambil tanah; ~ oper cak mengambil alih; ~ panjang 1 menjadikan urusan yg panjang (spt mengadukan kpd polisi dsb); 2 tidak memaafkan kesalahan; ~ pedoman 1 memakai sbg pedoman; 2 menuju ; ~ peduli cak mengindahkan; menghiraukan; ~ peluang mengambil kesempatan; ~ pusing mengambil peduli; ~ ringkas meringkas; mengikhtisarkan; ~ risiko 1 siap menghadapi segala kemungkinan (bahaya, hambatan, dsb) yg akan dijumpai atau terjadi; 2 siap menghadapi segala akibat yg mungkin akan timbul atau akan dialami dr sikap atau perbuatannya; ~ sempena mengambil berkat; ~ simpan mengambil ringkas; ~ singkat mengambil ringkas; ~ sumpah menyuruh bersumpah; ~ tahu dapat mengetahui (dr); ~ tanah 1 merampas tanah; 2 upacara dl perayaan Hasan Husen; ~ teladan mengambil ibarat; ~ tindakan mulai bertindak; mengadakan aturan-aturan; ~ ujian 1 menempuh ujian; 2 menguji; ~ untung menarik untung;
Referensi dari KBBI rekah kalimat ke 1
re·kah v, me·re·kah v 1 pecah memanjang dan terbuka (tt kulit buah-buahan dsb); retak (tt tanah); mulai mekar (tt bunga); 2 ki fajar mulai terbit
Referensi dari KBBI angkat kalimat ke 8
angkat tangan 1 mengangkat kedua belah tangan ke atas spt ketika orang mulai salat; 2 cak mengacungkan tangan ke atas tanda menunjukkan diri: coba siapa yg dapat mengerjakan,
Referensi dari KBBI naik kalimat ke 42
naik mesin 1 mulai (akan) dicetak (dl persuratkabaran): sampai berita ini
Referensi dari KBBI padan kalimat ke 9
me·ma·dan·kan v 1 membandingkan dng: orang mulai ~ kemajuan teknologi Jepang dng Eropa; 2 menyesuaikan (dng): kita harus dapat ~ nya dng situasi dan kondisi tertentu;
Referensi dari KBBI mewek kalimat ke 1
me·wek /méwék/ v mulai menangis, terlihat dr wajah yg tampak kecewa dan bibir yg ditarik ke samping
Referensi dari KBBI ganggang kalimat ke 3
ganggang cokelat ganggang bersel tunggal berwarna kuning cokelat dan mampu bergerak aktif secara terbatas; Dinophyceae;
Referensi dari KBBI lindap kalimat ke 2
lindap; 2 (mulai) padam: api sudah
Referensi dari KBBI kelenjar kalimat ke 26
kelenjar susu kelenjar pd manusia dan ternak mamalia yg mulai membesar, berfungsi mengeluarkan susu setelah ternak mencapai dewasa dan setelah beranak
Referensi dari KBBI tua kalimat ke 38
pe·nua·an n 1 proses, cara, perbuatan menjadi tua: gudang yg bersejarah itu saat ini mulai banyak mengalami kerusakan krn ~; 2 Bio proses kemunduran fungsi tubuh yg tidak terelakkan sejalan dng peningkatan usia;
Posisi kata mulai di database KBBI Online
mukhalif -
mukhalis -
mukhlis -
mukhtasar -
mukibat -
mukibat -
mukim -
mukimin -
mukjizat -
mukmin -
mukminat -
mukminin -
mukoprotein -
mukosa -
mukositis -
muktabar -
muktamad -
muktamar -
muktamirin -
muktazilah -
mukun -
mula -
mulai -
mulakat -
mulamasah -
mulas -
mulas -
mulat -
mulato -
mulazamah -
mules -
mulhid -
mulia -
muliawan -
mullah -
mulsa -
multazam -
multi -
multibahasa -
multibahasawan -
multidimensi -
multidisipliner -
multietnik -
multifaset -
multifungsi