Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/minus

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata minus berdasarkan KBBI Online:

minus 1 /mi·nus 1/ a Mat kurang; dikurangi: tujuh
• minus tiga sama dng empat (7 - 3 = 4);
2 n Mat jumlah yg kurang dr 0:
• minus sepuluh derajat celcius (-10o C); 3 adv tidak dng; tanpa: ia mengenakan pakaian daerahnya
• minus ikat kepala
; 4 a yg kurang; yg kekurangan (dl hal menghasilkan bahan pangan): permukiman yg gersang itu merupakan daerah
• minus;
5 a kurang dr yg diperlukan (untuk mencukupi keperluan hidup dsb): gajinya selalu
• minus; nilainya
• minus sehingga ia tidak diterima di sekolah itu

Kata minus digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI kesrakat kalimat ke 1
kes·ra·kat Jw a melarat dan sengsara: potensi desanya minus dan kehidupan ekonomi rakyatnya sangat
Referensi dari KBBI femto kalimat ke 1
fem·to- /fémto-/ bentuk terikat kelipatan minus seribu triliun (10-15): femtoampere; femtovolt; femtometer
Referensi dari KBBI min kalimat ke 1
min kp minus; kurang
Referensi dari KBBI akun kalimat ke 10
akun plus minus sistem informasi manajemen yg membandingkan prestasi atau perkembangan laba dng sasaran yg ditetapkan, ditulis dng simbol plus dan minus tanpa angka yg terperinci;

Posisi kata minus di database KBBI Online

mini - mini - miniatur - minibasket - minibus - minikar - minikata - minikomputer - minim - minimal - minimarket - minimum - minium - minor - minoritas - minta - mintak - mintakat - mintakulburuj - minterat - mintuna - minum - minus - minyak - mioglobin - miokardia - mioma - miop - miopia - miosis - miotik - mipis - mirah - mirai - mirakel - mirat - miriapod - mirih - mirik - miring - mirip - miris - miris - mirmekofag - mirmekofili

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.822 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?