Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/mewah

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata mewah berdasarkan KBBI Online:

mewah /me·wah/ /méwah/ a serba banyak; serba indah; serba berlebih (biasanya tt barang dan cara hidup yg menyenangkan): hidup (secara)
• mewah ,
hidup dng makanan, pakaian, dan barang serba banyak, mahal, dan indah; barang
• mewah ,
barang yg indah dan mahal sekali; limpah
• mewah ,
serba berlebih;
bermewah-mewah /ber·me·wah-me·wah/ v hidup serba mewah; hidup berlebihan;
bermewah-mewahan /ber·me·wah-me·wah·an/ v serba banyak dan berlebih-lebihan: sekelompok orang berharta mempunyai kebiasaan hidup -;
kemewahan /ke·me·wah·an/ n keadaan yg mewah

Kata mewah digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI jangkau kalimat ke 4
ter·jang·kau v 1 tercapai; terambil: apa-apa yg diletakkan di atas lemari itu takkan ~ oleh anak saya; 2 terbeli; terbayar: harga rumah mewah belum ~ oleh pegawai kecil;
Referensi dari KBBI suki kalimat ke 1
su·ki Mk a cukup (tt makanan); limpah mewah
Referensi dari KBBI mentereng kalimat ke 1
men·te·reng /mentéréng/ a (serba) baik; mewah; hebat; menimbulkan rasa kagum (krn bagus, elok, dsb): dulu tinggal di rumah kontrakan, sekarang rumahnya
Referensi dari KBBI luks kalimat ke 1
luks a mewah: barang-barang
Referensi dari KBBI busana kalimat ke 2
busana madya busana yg tidak terlalu mewah: perusahaan itu bekerja sama dng himpunan pengusaha
Referensi dari KBBI biasa kalimat ke 9
ter·bi·a·sa v sudah biasa: dia - hidup mewah;
Referensi dari KBBI barang kalimat ke 36
barang luks barang mewah;
Referensi dari KBBI timba kalimat ke 6
hidup ~ uang, pb hidup boros (serba mewah, banyak membelanjakan uang);
Referensi dari KBBI leseh kalimat ke 2
leseh sederhana dng penonton duduk bersila di tikar hingga gedung mewah; 2 v duduk di lantai dng beralaskan tikar dsb: acara dialog kepemudaan diselenggarakan dng cara ~;
Referensi dari KBBI duit kalimat ke 4
ber·du·it v cak mempunyai uang banyak; beruang: hotel mewah hanyalah tempat penginapan orang-orang ~; kaum ~ yg mengunjungi tempat itu;

Posisi kata mewah di database KBBI Online

metil - metode - metodik - metodis - metodologi - metonimi - metonimia - metrik - metris - metro - metro - metrologi - metromini - metronimik - metronom - metronomis - metropolis - metropolisasi - metropolitan - metroragia - metrum - meunasah - mewah - mewari - mewek - mezanin - mezbah - mezosopran - mi - mi - miak - miana - miang - miap - miasma - midar - midi - midik - midodareni - mieloma - migrain - migran - migrasi - migren - mihrab

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.822 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?