Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/merombak

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata merombak berdasarkan KBBI Online:

rombak /rom·bak/ v terbongkar (dirusakkan) sama sekali;
merombak /me·rom·bak/ v 1 mengganti dng jalan membongkar (merusakkan) yg lama: dl waktu dekat ini pemerintah akan merombak gedung tua itu; 2 mengatur (menyusun) kembali dng mengubah (sebagian) atau membongkar semuanya: merombak susunan kabinet;
perombakan /pe·rom·bak·an/ n proses, cara, perbuatan merombak: perombakan gedung itu memerlukan biaya yg tidak sedikit

Kata merombak digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI partai kalimat ke 17
partai revolusioner partai yg bertujuan meruntuhkan atau merombak sistem politik yg ada;
Referensi dari KBBI permak kalimat ke 1
per·mak v cak, me·mer·mak v 1 merombak (agar dapat dimanfaatkan kembali, msl pakaian); 2 mengubah dr bentuk atau keadaan asli menjadi bentuk baru; 3 ki memukuli dan menyiksa
Referensi dari KBBI ritul kalimat ke 1
ri·tul v, me·ri·tul v 1 mengadakan perubahan; merombak; 2 memecat atau memberhentikan dr jabatan dan mengganti dng pegawai lain: dl masa satu tahun pemimpin perusahaan itu telah ~ lima orang karyawannya
Referensi dari KBBI ungkai kalimat ke 1
ung·kai, meng·ung·kai v 1 menguraikan simpulan (tali, ikatan, dsb); 2 membuka (belenggu, borgol, dsb); 3 menanggalkan (baju); mengorak; 4 membongkar atau merombak (rumah, mesin, dsb); 5 membatalkan (janji, jual beli, dsb); 6 ki membongkar-bongkar untuk menyelidiki atau membangkit-bangkit perkara lama: untuk menggali sejarah, kita harus ~ bahan-bahan masa lampau;

Posisi kata merombak di database KBBI Online

roker - roket - roki - rokok - rol - rol - rolet - rolpres - roma - roma - roman - roman - roman - roman - romanistik - romansa - romantik - romantika - romantikus - romantis - romantisisme - romawi - rombak - rombang-rambing - rombeng - rombik - rombohedron - romboid - rombok - rombok - rombong - rombong - rombong - rombus - romet - romo - romok - romol-romol - romong - rompak - rompak - rompal - rompang - rompang - rompeng

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.534.159 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?