Definisi atau arti kata menjelajah berdasarkan KBBI Online:
1jelajah /
1je·la·jah/
v, menjelajah /
men·je·la·jah/
v bepergian ke mana-mana untuk menyelidiki dsb:
beberapa tahun lamanya ia menjelajah Benua Asia;
menjelajahi /
men·je·la·jahi/
v 1 menelusuri (suatu daerah) sampai ke pelosok-pelosok:
ia telah menjelajahi seluruh kota itu; 2 ki meneliti; mengamati:
kita harus menjelajahi dulu masalah itu agar memperoleh gambaran yg jelas;
penjelajah /
pen·je·la·jah/
n 1 orang yg menjelajah:
ia adalah seorang penjelajah samudra; 2 kapal perang berukuran sedang dan sangat laju jalannya:
kapal penjelajah;
penjelajahan /
pen·je·la·jah·an/
n proses, cara, perbuatan menjelajahi:
penjelajahan ke daerah itu banyak menelan biayaKata menjelajah digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI rambah kalimat ke 2
me·ram·bah v 1 membabat; menebang; memangkas (tumbuh-tumbuhan): mereka ~ pohon-pohon kecil; 2 membuka atau menebang (tt hutan): para transmigran sedang ~ hutan untuk permukiman; 3 merintis (jalan): mereka harus lebih dahulu ~ jalan agar dapat lewat; 4 memarang (menembaki, memukul banyak-banyak sekaligus): dng senapan mesin kami berhasil ~ pasukan musuh itu; 4 menjelajah;
Referensi dari KBBI rapah kalimat ke 1
ra·pah v, me·ra·pah v 1 berjalan menginjak-injak (tanaman); 2 menjelajah; mengembara; 3 menyiangi (sawah)
Referensi dari KBBI embara kalimat ke 2
meng·em·ba·rai v mengembara (menjelajah): dia pernah ~ seluruh pulau itu;
Referensi dari KBBI rempah kalimat ke 1
2rem·pah n berbagai jenis hasil tanaman yg beraroma, spt pala, cengkih, lada untuk memberikan bau dan rasa khusus pd makanan;
Referensi dari KBBI ekspeditor kalimat ke 1
ek·spe·di·tor /ékspeditor/ n 1 badan atau perusahaan yg bergerak dl bidang pengangkutan atau pengiriman barang; 2 orang yg pekerjaannya menyelenggarakan pengangkutan barang-barang melalui darat, laut, atau udara; 3 orang yg menjelajah (melakukan perjalanan) untuk keperluan penyelidikan ilmiah
Referensi dari KBBI arung kalimat ke 1
arung, meng·a·rung v 1 berjalan menyeberang (sungai dsb): hati-hati ~ sungai itu; 2 menjelajah: ~ samudra luas; 3 berjalan melintas (rimba): 4 ki menempuh (kesukaran dsb): dng tabah ia ~ berbagai kesukaran hidup;
Referensi dari KBBI tandang kalimat ke 3
~ desa pergi menjelajah ke mana-mana; ~ diam berkunjung dan bermalam satu dua malam; ~ duduk bertamu (ke, kpd, di); berkunjung;
Referensi dari KBBI haiking kalimat ke 1
hai·king v Olr menjelajah; mendaki gunung
Referensi dari KBBI edar kalimat ke 3
meng·e·dari v 1 berjalan mengelilingi; mengitari: bulan ~ bumi; bumi ~ matahari; mereka ~ candi Borobudur; 2 menjelajah: ~ dunia;
Referensi dari KBBI keliling kalimat ke 5
me·nge·li·lingi v 1 ada (bergerak, berjalan, terbang) di sekitar sesuatu (tempat dsb); melingkari; mengitari: pagar tembok tinggi dan pagar kawat berduri dibangun ~ penjara; 2 menjelajah: rombongan misi kesenian Indonesia akan mengadakan perjalanan ~ negara ASEAN;
Posisi kata menjelajah di database KBBI Online
jejamu -
jejap -
jejas -
jejawi -
jejenang -
jejengkok -
jejer -
jejunum -
jejuri -
jeket -
jeksi -
jela -
jelabak -
jelabir -
jeladan -
jeladren -
jeladri -
jelaga -
jelagra -
jelah -
jelai -
jelai -
jelajah -
jelajah -
jelak -
jelalat -
jelamprang -
jelanak -
jelang -
jelang -
jelangak -
jelangkung -
jelantah -
jelantik -
jelapak -
jelapang -
jelar -
jelarang -
jelas -
jelata -
jelatang -
jelau -
jelawat -
jelejeh -
jelek