Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/menggarap

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata menggarap berdasarkan KBBI Online:

garap /ga·rap/ v, menggarap /meng·ga·rap/ v 1 mengerjakan (sawah, laporan, dsb): banyak petani yg menggarap sawah atas dasar bagi hasil; 2 ki memperkosa: ia ditangkap krn telah menggarap gadis tetangganya;
tergarap /ter·ga·rap/ v dapat atau sudah dikerjakan (tt pekerjaan): sawah yg lima hektar itu sudah tergarap semuanya;
garapan /ga·rap·an/ n 1 pekerjaan (apa yg dikerjakan); hasil menggarap: garapan meja ini kurang baik; 2 tanah (yg diolah): luas garapan saya hanya sehektar;
penggarap /peng·ga·rap/ n pekerja (orang yg menggarap tanah);
penggarapan /peng·ga·rap·an/ n proses, cara, perbuatan menggarap atau mengerjakan

Kata menggarap digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI makrame kalimat ke 1
mak·ra·me /makramé/ n 1 bentuk seni kerajinan simpul-menyimpul dng menggarap rantaian benang awal dan akhir suatu hasil tenunan, dng membuat berbagai simpul pd rantai benang tsb sehingga terbentuk aneka rumbai dan jumbai; 2 kerajinan tangan simpul-menyimpul dng menggunakan berbagai macam benang
Referensi dari KBBI tangan kalimat ke 46
me·na·ngani v 1 memukuli (menghajar dsb): ia suka ~ anaknya; 2 mengerjakan (menggarap) sendiri: ia ~ segala pekerjaan rumah;
Referensi dari KBBI kuli kalimat ke 7
kuli penggarap warga desa yg tidak mempunyai tanah yg menggarap tanah (sawah) orang lain dng menerima upah;
Referensi dari KBBI diang kalimat ke 2
sambil ~ nasi masak, pb sekali menggarap suatu tugas, dua tiga maksud sekaligus tercapai;
Referensi dari KBBI tekel kalimat ke 1
te·kel /tékel/ v, me·ne·kel v cak menangani (menggarap, mengerjakan): kontraktor itu akan ~ pembangunan jembatan di kota kami;
Referensi dari KBBI sakap kalimat ke 3
pe·nya·kap n orang yg menggarap tanah atas dasar bagi hasil
Referensi dari KBBI tani kalimat ke 6
~ berdasi cak pemilik sawah (kebun dsb) yg tidak pernah mengerjakan sendiri tanahnya; ~ gurem ki petani kecil (biasa memiliki lahan kurang dr 0,25 ha); ~ monokultur petani yg hanya menanam satu jenis tanaman; ~ penggarap petani yg menggarap tanah orang lain dng sistem bagi hasil; ~ tambak orang yg mengusahakan tambak; petambak
Referensi dari KBBI behandel kalimat ke 1
be·han·del v cak, mem·be·han·del v mengerjakan sampai selesai (tt surat, urusan, dsb); menggarap
Referensi dari KBBI olah kalimat ke 2
- bahan mentah mengusahakan bahan mentah menjadi bahan industri dsb; - bola membawa bola dng berkelik: pemain itu mampu - bola selama tiga menit sebelum memasukkan ke gawang; - kue memasak kue (membuat kue); - pikir melatih berpikir untuk mempertajam daya tangkap; - rasa melatih rasa (batin) untuk menguatkan dan menyehatkan batin serta meningkatkan kemampuan daya tangkap batin; - seni mengadakan latihan seni: panggung atau arena dapat digunakan untuk - seni; - tanah menggarap tanah untuk ditanami;
Referensi dari KBBI analisis kalimat ke 3
analisis bahasa Ling penelaahan yg dilakukan oleh peneliti atau pakar bahasa dl menggarap data kebahasaan yg diperoleh dr penelitian lapangan atau dr pengumpulan teks (penelitian kepustakaan);

Posisi kata menggarap di database KBBI Online

gapah-gopoh - gapai - gapil - gapit - gaple - gaplek - gaplok - gapuk - gapura - gar - gara - gara-gara - garah - garah - garai - garam - garan - garan - garang - garang - garangan - garansi - garap - garasi - garau - garba - garbarata - garbis - garda - gardan - gardu - garebek - gari - garib - garindin - garing - garing - garing - garis - garis - garisbawah - garit - garit - garit - garizah

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.524.953 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?