Definisi atau arti kata mencicil berdasarkan KBBI Online:
1cicil /
1ci·cil/
v, mencicil /
men·ci·cil/
v membayar dsb sedikit demi sedikit; mengangsur:
ia harus mencicil pembayaran pembelian tanah itu selama setahun;
cicilan /
ci·cil·an/
n uang untuk mencicil (utang dsb); angsuran:
tiap bulan harus dibayar cicilannya sebesar Rp100.000,00;
pencicilan /
pen·ci·cil·an/
n proses, cara, perbuatan mencicil; pengangsuran
Kata mencicil digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI angsur kalimat ke 4
meng·ang·sur v 1 mengerjakan (mengumpulkan, membayar) secara sedikit-sedikit; mencicil: ia menyisihkan sebagian gajinya untuk ~ utangnya; 2 bergerak (beringsut, bergeser) sedikit-sedikit ke depan: perlahan-lahan mereka ~ maju; 3 menggeserkan (mengulurkan, mendorong) ke depan: ia mempersilakan duduk sambil ~ kursi kpd tamunya;
Referensi dari KBBI cicil kalimat ke 2
ci·cil·an n uang untuk mencicil (utang dsb); angsuran: tiap bulan harus dibayar ~ nya sebesar Rp100.000,00;
Referensi dari KBBI cicil kalimat ke 1
2ci·cil v, men·ci·cil v melihat dng mata menyalang (membelalang)
Referensi dari KBBI cicil kalimat ke 3
pen·ci·cil·an n proses, cara, perbuatan mencicil; pengangsuran
Referensi dari KBBI uncang-uncit kalimat ke 1
un·cang-un·cit v 1 berpindah-pindah tempat atau berganti-ganti pekerjaan; meloncat-loncat; tidak menetap; 2 membayar dng cara mencicil dan tidak tentu waktunya
Referensi dari KBBI sewa kalimat ke 5
sewa beli membeli secara mencicil (mengangsur), dan sebelum terbayar lunas dianggap sbg menyewa barang bersangkutan: penempatan rumah-rumah di kompleks itu dilakukan dng
Posisi kata mencicil di database KBBI Online
cewang -
cewek -
ci -
ci -
ci -
ciak -
ciak -
ciak -
cialat -
ciap -
ciar -
ciau -
cibir -
cibit -
ciblon -
cibuk -
cicah -
cicak -
cici -
cicih -
cicik -
cicik -
cicil -
cicil -
cicinda -
cicip -
cicip -
cicir -
cicit -
cicit -
cidera -
cidomo -
ciduk -
cigak -
cih -
cihui -
cik -
cik -
cik -
cik -
cik -
cika -
cikadas -
cikal -
cikalang