Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/memunguti

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata memunguti berdasarkan KBBI Online:

pungut v, /pu·ngut v,/ memungut /me·mu·ngut/ v 1 mengambil yg ada di tanah atau di lantai (krn jatuh dsb): jangan memungut makanan yg sudah jatuh ke tanah; 2 memetik (buah, hasil tanaman, dsb): para petani mulai memungut hasil tanamannya; 3 menarik (biaya, derma, dsb): lurah-lurah diserahi pekerjaan memungut pajak tanah; 4 mengutip (karangan dsb): ia memungut pernyataan dr buku Tata Bahasa Baku; 5 meminjam kata-kata (dr bahasa asing): dl kontak bahasa sering terjadi bahasa yg satu memungut kosakata dr bahasa lainnya;
memunguti /me·mu·nguti/ v memungut berulang-ulang;
memungutkan /me·mu·ngut·kan/ v memungut untuk orang lain;
pungutan /pu·ngut·an/ n barang apa yg dipungut; pendapatan memungut: uang pungutan;
pemungut /pe·mu·ngut/ n orang yg memungut; tukang pungut: pemungut iuran; pemungut pajak; pemungut derma; pemungut sampah;
pemungut bola orang yg bertugas memungut bola jatuh krn menyangkut net dl permainan tenis;
pemungutan /pe·mu·ngut·an/ n proses, cara, perbuatan memungut: pemungutan sampah yg berserakan di lantai;
pemungutan suara pemberian suara oleh anggota (warga negara dsb) dl rangka pemilihan pengurus perkumpulan (anggota DPR dsb)

Kata memunguti digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI landau kalimat ke 1
lan·dau v, me·lan·dau ark v memunguti bijih timah (yg masih tersisa)
Referensi dari KBBI tabur kalimat ke 12
ter·ta·bur v terhambur; terserak-serak: dia memunguti remah-remah roti yg ~ di lantai;
Referensi dari KBBI kendong kalimat ke 1
ken·dong /kéndong/ v, me·ngen·dong v membawa sesuatu dng membungkusnya dl saputangan, sarung, dsb: orang tua itu memunguti buah rambutan yg berjatuhan lalu ~ nya
Referensi dari KBBI jumput kalimat ke 2
men·jum·puti v 1 memunguti (mengambil sedikit demi sedikit dng dua ujung jari); 2 ki mengungkapkan (mengenang) kembali satu per satu (tt kesan-kesan yg dialami): bapaknya suka ~ kisah perjuangannya di masa silam;
Referensi dari KBBI rapu kalimat ke 1
2ra·pu Dy n kuku dan rambut orang yg telah meninggal

Posisi kata memunguti di database KBBI Online

punduh - punduk - pundung - pung - pungak-pinguk - punggah - punggai - punggal - punggawa - pungguk - pungguk - punggung - punggur - pungkah - pungkang - pungkas - pungkir - pungkur - pungli - pungsi - pungtuasi - punguk - pungutv - punia - punjul - punjung - punjung - punjung - punjut - punk - puntal - punti - punti - puntianak - puntir - puntuk - puntul - puntung - punuk - punya - pupa - pupil - pupu - pupuan - pupuh

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.532.291 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?