Definisi atau arti kata memproduksi berdasarkan KBBI Online:
produksi /
pro·duk·si/
n 1 proses mengeluarkan hasil; penghasilan:
ongkos
• produksi barang; 2 hasil:
buku itu merupakan
• produksinya yg pertama; 3 pembuatan:
• produksi
film itu menelan biaya cukup besar;
• produksi
arus produksi massa yg prosesnya melalui sederetan mesin yg masing-masing hanya menyelesaikan sebagian kecil dr proses;
• produksi
berat hidup Tern produksi ternak dr suatu usaha peternakan yg dinyatakan dl berat hidupnya (penimbangan ternak pd waktu masih hidup);
• produksi
bersih Ikn produksi total dikurangi jumlah ikan yg ditanam (dl ukuran berat);
• produksi
kotor jumlah keseluruhan bahan organik yg terbentuk dl satu waktu tertentu, termasuk yg langsung digunakan untuk proses metabolisme;
• produksi
massa pembuatan barang dl jumlah besar-besaran, biasanya dng mesin, baik yg berupa ulangan produk lama maupun produk yg coraknya telah diberi variasi, msl dl hal warna dan perlengkapannya;
• produksi
pertanian barang, baik berupa tanaman maupun hewan atau yg lain, yg dihasilkan oleh suatu usaha tani atau perusahaan pertanian;
• produksi
susu jumlah air susu yg dihasilkan oleh (perusahaan) ternak perah;
• produksi
telur jumlah telur yg dihasilkan oleh perusahaan peternakan dl waktu tertentu;
• produksi
telur per ekor jumlah telur yg dihasilkan oleh seekor ayam petelur sejak bertelur sampai dikeluarkan krn sudah kurang produktif;
• produksi
ternak jumlah ternak yg dihasilkan oleh perusahaan peternakan, biasanya hasil dl satu tahun;
berproduksi /
ber·pro·duk·si/
v mengeluarkan hasil; menghasilkan:
industri aluminium di Jayapura telah mulai berproduksi;
memproduksi /
mem·pro·duk·si/
v menghasilkan; mengeluarkan hasil:
pabrik itu sedang mencoba semaksimal mungkin memproduksi tekstil yg bermutu sama dng mutu buatan luar negeri;
pemroduksi /
pem·ro·duk·si/
n 1 yg memproduksi;
2 alat untuk memproduksi;
pemroduksian /
pem·ro·duk·si·an/
n proses, cara, perbuatan memproduksi
Kata memproduksi digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI anuria kalimat ke 1
anu·ria n Dok ketidakmampuan memproduksi urine
Referensi dari KBBI oktroi kalimat ke 1
ok·troi n Dag 1 izin yg diberikan kpd pengusaha untuk memproduksi atau memperdagangkan jenis barang-barang tertentu; 2 hak istimewa yg diberikan pemerintah kpd orang atau badan yg menghasilkan suatu penemuan baru untuk melindunginya dr peniruan oleh pihak lain; hak paten
Referensi dari KBBI pabrik kalimat ke 1
pab·rik n bangunan dng perlengkapan mesin tempat membuat atau memproduksi barang tertentu dl jumlah besar untuk diperdagangkan:
Referensi dari KBBI kelenjar kalimat ke 7
kelenjar empedu Bio kelenjar pd alat pencernaan yg fungsinya memproduksi cairan empedu;
Referensi dari KBBI industri kalimat ke 4
industri hilir industri yg memproduksi barang yg siap dipakai oleh konsumen;
Referensi dari KBBI industri kalimat ke 10
industri otomotif industri yg memproduksi barang yg menggunakan motor (spt mobil dsb);
Referensi dari KBBI kartel kalimat ke 1
kar·tel /kartél/ n 1 organisasi perusahaan besar (negara dsb) yg memproduksi barang yg sejenis; 2 Man persetujuan sekelompok perusahaan dng maksud mengendalikan harga komoditas tertentu
Referensi dari KBBI pascaproduksi kalimat ke 1
pas·ca·pro·duk·si a berhubungan dng masa selesai memproduksi sesuatu
Referensi dari KBBI produsen kalimat ke 3
produsen susu 1 peternak (orang) yg mengusahakan ternak sapi perah atau ternak perah yg lain; 2 sapi perah atau ternak perah lain yg memiliki kemampuan memproduksi air susu tinggi
Referensi dari KBBI biaya kalimat ke 14
biaya penaksiran biaya untuk memperkirakan tingginya biaya memproduksi suatu produk, biasanya untuk keperluan penentuan harga;
Posisi kata memproduksi di database KBBI Online
pris -
prisma -
prit -
privasi -
privat -
privatisasi -
prive -
privilese -
priyagung -
priyayi -
pro -
pro -
pro -
proforma -
proaktif -
probabilitas -
problem -
problematik -
procot -
prodemokrasi -
prodeo -
produk -
produksi -
produktif -
produktivitas -
produsen -
produser -
proenzim -
prof -
prof -
profan -
profanitas -
profase -
profesi -
profesional -
profesionalisme -
profesionalitas -
profesor -
profetik -
profil -
profilaksis -
profit -
profitabel -
profitabilitas -
progeni