Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/memperkaya

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata memperkaya berdasarkan KBBI Online:

1kaya /1ka·ya/ a 1 mempunyai banyak harta (uang dsb): baginya tua muda, besar kecil,
• kaya miskin semuanya sama
; 2 mempunyai banyak (mengandung banyak dsb):
• kaya akan hasil bumi; 3 ki (ber)kuasa: Tuhan Yang Maha
• kaya;

• kaya hati pemurah; dermawan;
• kaya raya kaya sekali; mempunyai harta (uang dsb) banyak sekali; miliuner; jutawan;
mengayakan /me·nga·ya·kan/ v menjadikan (menyebabkan) kaya;
memperkaya /mem·per·ka·ya/ v menjadikan lebih kaya;
pengayaan /pe·nga·ya·an/ n proses, cara, perbuatan mengayakan, memperkaya, memperbanyak (tt pengetahuan dsb): murid yg lambat menyelesaikan paket pertama, tidak akan memperoleh kegiatan pengayaan;
terkaya /ter·ka·ya/ a paling kaya: dialah orang yg terkaya di kampung itu;
kekayaan /ke·ka·ya·an/ n 1 perihal (yg bersifat, berciri) kaya: kekayaan jangan menimbulkan kesombongan; 2 harta (benda) yg menjadi milik orang: kekayaannya tidak seberapa; 3 Isl kekuasaan: kekayaan Allah;
kekayaan kata jumlah kosakata dl suatu bahasa; perbendaharaan kata

Kata memperkaya digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI santap kalimat ke 4
- malam perhubungan suami istri pd malam hari; persetubuhan; - rohani sesuatu (spt bacaan) yg berguna untuk memperkaya batin seseorang; rezeki batin: kuliah subuh yg disiarkan setiap pagi itu merupakan - rohani yg baik untuk muda-mudi kita;
Referensi dari KBBI kapitalis kalimat ke 2
kapitalis birokrat Pol orang yg mempunyai kedudukan di dl lembaga pemerintah atau di dl organisasi politik yg menyalahgunakan kekuasaan dan kedudukan untuk memperkaya golongan atau diri sendiri;
Referensi dari KBBI peduli kalimat ke 1
pe·du·li v mengindahkan; memperhatikan; menghiraukan: mereka asyik memperkaya diri, mereka tidak

Posisi kata memperkaya di database KBBI Online

kawak - kawa-kawa - kawal - kawan - kawang - kawang - kawanua - kawasan - kawat - kawatir - kawi - kawi - kawih - kawijayan - kawin - kawin - kawista - kawuk - kawul - kawula - kawung - kawung - kaya - kaya - kayai - kayak - kayak - kayal - kayambang - kayan - kayang - kayangan - kayau - kayau - kayu - kayu - kayu - kayuh - kayun - kayun - kazanah - ke--an - ke--an - ke--an - ke

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.532.918 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?