Definisi atau arti kata membekukan berdasarkan KBBI Online:
beku /
be·ku/
a 1 padat atau keras (tt benda cair):
panaskanlah agar minyak kelapa yg
• beku itu mencair; air menjadi
• beku pd suhu 0oC; 2 ki tidak mengalami perubahan; (kaku); statis:
pepatah-pepatah lama merupakan kalimat yg sudah
• beku; 3 ki tidak memedulikan keadaan sekelilingnya; tidak bereaksi:
hatinya jadi
• beku sejak kegagalan cintanya; 4 tidak berlaku lagi, tetapi belum dicabut (tt dewan, undang-undang, dsb):
setelah pemilihan umum selesai, sebelum pelantikan DPR baru, DPR lama dinyatakan
• beku; 5 ki susah mengerti; tidak cerdas:
susah mengajar anak yg otaknya
• beku; 6 ki belum boleh diambil kembali (tt simpanan dl bank):
simpanan dl bank di luar negeri masih
• beku; 7 ki tidak diselesaikan (tt perkara):
perkara itu sampai sekarang masih
• beku;
membeku /
mem·be·ku/
v menjadi beku:
laksana embun yg -;
membekukan /
mem·be·ku·kan/
v 1 menjadikan beku (dl berbagai arti);
2 cak tidak mengoperasikan (senjata, kendaraan, dsb):
negara-negara maju setuju untuk - persenjataan nuklir mereka sampai dicapai persetujuan baru;
bekuan /
be·ku·an/
n sesuatu yg membeku atau dibekukan;
- permanen tanah atau batuan yg membeku secara permanen
pembeku /
pem·be·ku/
n sesuatu atau alat yg dapat membekukan:
simpan bungkusan itu di lemari es bagian -;
pembekuan /
pem·be·ku·an/
n proses, cara, perbuatan membekukan;
- darah mengentalnya gumpalan darah untuk menghentikan pendarahan pd luka;
kebekuan /
ke·be·ku·an/
n 1 perihal beku;
2 keadaan atau sifat beku
Kata membekukan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI trombin kalimat ke 1
trom·bin n Bio enzim dl darah yg berfungsi membekukan darah sbg katalisator dl perubahan fibrinogen menjadi fibrin
Referensi dari KBBI faktor kalimat ke 14
faktor penggumpalan Kim faktor yg dibutuhkan untuk membekukan darah
Referensi dari KBBI blokir kalimat ke 1
blo·kir v, mem·blo·kir v membekukan; memberhentikan
Referensi dari KBBI jalad kalimat ke 1
ja·lad n hawa dingin yg membekukan air
Referensi dari KBBI kamar kalimat ke 8
kamar dingin kamar (ruang) untuk mendinginkan (membekukan);
Referensi dari KBBI kental kalimat ke 5
me·ngen·tal·kan v 1 membuat menjadi kental; memekatkan; membekukan; 2 membuat menjadi erat atau intim (tt persahabatan): kunjungan yg sering dapat ~ persahabatan;
Referensi dari KBBI benam kalimat ke 3
mem·be·nam·kan v 1 menyelamkan ke dl air atau lumpur; menenggelamkan: ia berusaha - korbannya ke dl sungai; 2 ki memasukkan dalam-dalam: krn kedinginan, ia - tangannya ke dl kantong mantelnya; 3 ki menghilangkan (membekukan, menyembunyikan, atau mendiamkan) perkara, urusan, dsb: mereka mencoba - perkara korupsi di instansi itu; 4 ki memasukkan (menjebloskan) ke dl penjara dsb: yg berwajib telah - penjahat itu ke dl penjara selama lima tahun; 5 ki menekan (kesedihan, kemarahan, dsb): ia berusaha - kesedihannya dgn menyibukkan diri;
Posisi kata membekukan di database KBBI Online
bekam -
bekam -
bekam -
bekantan -
bekap -
bekas -
bekas -
bekasam -
bekat -
bekatul -
bekel -
beken -
beker -
beker -
bekerma -
bekicot -
bekil -
bekisar -
bekleding -
bekles -
beklit -
beksan -
beku -
bekuk -
bekuku -
bekukung -
bel -
bel -
bel -
bela -
belabas -
belacak -
belacan -
belacan -
belacu -
belada -
beladau -
beladu -
belah -
belah -
belahak -
belahong -
belai -
belai -
belai