Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/media

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata media berdasarkan KBBI Online:

media /me·dia/ /média/ n 1 alat; 2 alat (sarana) komunikasi spt koran, majalah, radio, televisi, film, poster, dan spanduk; 3 yg terletak di antara dua pihak (orang, golongan, dsb): wayang bisa dipakai sbg
• media pendidikan
; 4 perantara; penghubung; 5 zat hara yg mengandung protein, karbohidrat, garam, air, dsb baik berupa cairan maupun yg dipadatkan dng menambah gelatin untuk menumbuhkan bakteri, sel, atau jaringan tumbuhan;

• media cetak sarana media massa yg dicetak dan diterbitkan secara berkala spt surat kabar, majalah;
• media elektronik sarana media massa yg mempergunakan alat-alat elektronik modern, msl radio, televisi, dan film;
• media film sarana media massa yg disiarkan dng menggunakan peralatan film (film, proyektor, layar); alat penghubung yg berupa film;
• media massa sarana dan saluran resmi sbg alat komunikasi untuk menyebarkan berita dan pesan kpd masyarakat luas;
• media pendidikan Dik alat dan bahan yg digunakan dl proses pengajaran atau pembelajaran;
• media periklanan Kom sarana komunikasi massa yg menyediakan beberapa bentuk periklanan, msl surat kabar, televisi, dan radio

Kata media digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI polemik kalimat ke 3
ber·po·le·mik v berdebat (berbantah, berbahas) melalui media massa (dl surat kabar, majalah, dsb)
Referensi dari KBBI zeoponik kalimat ke 1
ze·o·po·nik /zéoponik/ n cara bertanam tanpa tanah, tetapi menggunakan media tanam batu zeolit
Referensi dari KBBI tanggal kalimat ke 4
tanggal berita tempat mencantumkan dl surat kabar atau media cetak lainnya;
Referensi dari KBBI sunting kalimat ke 5
pe·nyun·ting n 1 orang yg bertugas menyiapkan naskah siap cetak; 2 orang yg bertugas merencanakan dan mengarahkan penerbitan media (massa) cetak; 3 orang yg bertugas menyusun dan merakit film atau pita rekaman;
Referensi dari KBBI kultur kalimat ke 3
kultur jaringan Bio rekayasa untuk mempercepat pertumbuhan jaringan lewat media tumbuh yg diatur kondisinya
Referensi dari KBBI sah kalimat ke 4
sah; karangan untuk media massa harus ditulis dng ejaan yg
Referensi dari KBBI minyak kalimat ke 106
minyak trafo hidrokarbon hasil pengilangan bermutu tinggi yg digunakan sbg pendingin dan media isolasi dl transformator;
Referensi dari KBBI bantu kalimat ke 10
- dekan wakil dekan; - editor petugas yg membantu editor dl membuat dan menyampaikan berita di televisi, radio, atau media massa lain; - khusus petugas yg khusus membantu editor dl membuat dan melaksanakan berita di televisi dan radio; - letnan dua pangkat bintara peringkat kedua dl ketentaraan, satu tingkat di bawah pembantu letnan satu, satu tingkat di atas sersan mayor (tanda pangkatnya satu balok emas bergelombang yg dilekatkan di bahu baju); - letnan satu pangkat bintara peringkat pertama dl ketentaraan, satu tingkat di bawah letnan dua, satu tingkat di atas pembantu letnan dua (tanda pangkatnya dua balok emas bergelombang yg dilekatkan di bahu baju); -rektor wakil rektor; - rumah tangga orang yg membantu dl urusan rumah tangga; - tetap pembantu yg secara tetap menyumbangkan karangannya kpd surat kabar dsb;
Referensi dari KBBI disinformasi kalimat ke 2
disinformasi yg dimuat dl media massa
Referensi dari KBBI kelompok kalimat ke 8
kelompok pemirsa Kom kumpulan penonton televisi yg diatur untuk penyuluhan melalui media televisi;
Referensi dari KBBI berangus kalimat ke 5
pem·be·ra·ngus·an n 1 proses, cara, perbuatan memberangus; 2 larangan terbit media cetak, spt surat kabar, dikeluarkan oleh pemerintah

Posisi kata media di database KBBI Online

mazarin - mazbah - mazhab - mazi - mazkur - mazmumah - mazmur - mbah - mbak - mbakyu - mbeling - mbok - meander - mebel - mecis - medali - medali - medalion - medan - medang - mede - medeli - media - medial - median - median - mediasi - mediastinum - mediator - medik - medikamentosa - medikasi - medikolegal - medikus - medil - medio - medis - medisinal - medit - meditasi - mediterania - medium - medok - medok - medu

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.748.087 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?