Definisi atau arti kata masalah berdasarkan KBBI Online:
1masalah /
1ma·sa·lah/
n sesuatu yg harus diselesaikan (dipecahkan); soal; persoalan:
• masalah
keluarga hendaknya diselesaikan oleh keluarga itu sendiri; rapat itu harus memecahkan
• masalah yg paling rumit;
• masalah
warga negara Pol segala sesuatu yg menyangkut kehidupan warga negara dl kehidupan sehari-hari sbg warga negara;
memasalahkan /
me·ma·sa·lah·kan/
v menjadikan sbg masalah:
pemerintah selalu - perlunya tempat baru bagi pelaksanaan trans-migrasi;
permasalahan /
per·ma·sa·lah·an/
n hal yg menjadikan masalah; hal yg dimasalahkan; persoalan;
mempermasalahkan /
mem·per·ma·sa·lah·kan/
v menjadikan sesuatu sbg permasalahan; menjadikan sesuatu sbg masalah
Kata masalah digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI edisi kalimat ke 6
edisi khusus edisi surat kabar, majalah, atau buku yg khusus diterbitkan dl rangka memperingati suatu peristiwa atau membicarakan suatu masalah;
Referensi dari KBBI hak kalimat ke 34
hak memilih 1 hak untuk memberi suara dl pemilihan umum; 2 hak untuk memberi suara dl masalah politik, khususnya hak atau kekuasaan untuk berperan serta dl memilih atau menolak rencana undang-undang;
Referensi dari KBBI majedub kalimat ke 1
ma·je·dub n 1 manusia pilihan Tuhan yg merasa bahwa Tuhan selalu berada di sisinya (dl ilmu tasawuf); 2 orang yg sakit ingatan krn terlalu berat memikirkan masalah agama (suluk dsb)
Referensi dari KBBI majalah kalimat ke 20
majalah wanita terbitan khusus mengenai dunia wanita, dr masalah mode, resep makanan, kekeluargaan, dsb, biasanya dilengkapi dng foto
Referensi dari KBBI pesta kalimat ke 6
pesta kritik perayaan untuk bebas mengkritik suatu masalah yg berkaitan dng (politik, ekonomi, hukum, dsb);
Referensi dari KBBI pecah kalimat ke 19
me·me·cah·kan v 1 merusakkan dsb hingga pecah: siapa yg ~ piring itu; 2 mengatasi; menyelesaikan: kita harus berusaha untuk ~ setiap masalah yg kita hadapi; 3 membuat menjadi tidak bersatu; mencerai-beraikan: mereka selalu berusaha ~ persatuan kita; 4 membagi-bagi: kita perlu ~ kelompok kerja ini menjadi dua bagian; 5 menyiarkan (kabar, rahasia): siapa yg ~ kabar itu; 6 ki memusingkan (kepala): masalah itu betul-betul ~ kepala, tidak sanggup rasanya aku mengatasinya; 7 ki memekakkan (telinga): suaranya keras dan ~ telinga orang yg mendengarkannya; 8 ki mengungguli (prestasi yg pernah dicapai): ia berhasil ~ rekor dunia dl kejuaraan lempar lembing;
Referensi dari KBBI sensitif kalimat ke 2
sensitif sekali; 2 ki mudah membangkitkan emosi: tiap konflik antarsuku yg timbul harus segera diatasi krn masalah kesukuan sangat
Referensi dari KBBI gamblang kalimat ke 2
ke·gam·blang·an n keadaan gamblang; kejelasan: ~ masalah itu tidak diragukan lagi
Referensi dari KBBI algoritme kalimat ke 2
algoritme; 2 Man urutan logis pengambilan keputusan untuk pemecahan masalah
Referensi dari KBBI kenal kalimat ke 16
pe·nge·nal·an n proses, cara, perbuatan mengenal atau mengenali: ~ nya tt masalah kehidupan kurang sempurna;
Referensi dari KBBI maritim kalimat ke 3
ke·ma·ri·tim·an n hal-hal yg menyangkut masalah maritim: sifat - kepulauan Indonesia
Posisi kata masalah di database KBBI Online
martil -
martini -
martir -
maru -
marus -
marut -
marwah -
marwas -
marzipan -
mas -
mas -
masa -
masa -
masa -
masa -
masabodoh -
masai -
masak -
masak -
masakat -
masal -
masala -
masalah -
masalah -
masam -
masap -
masarakat -
masase -
masayu -
masbuk -
masdar -
masehi -
masektomi -
maser -
maserasi -
masgul -
mashaf -
mashur -
masif -
masih -
masin -
masin -
masinal -
masing-masing -
masinis