Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/lena

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata lena berdasarkan KBBI Online:

lena /le·na/ /léna/ a 1 nyenyak; 2 tidak sadar; lengah; lali; 3 lama: tidak
• lena antaranya;
4 lambat-lambat: meminta (bermohon) berjalan
• lena;

• lena ayam 1 tidur ayam (belum tidur lelap); 2 petang hari sekitar pukul 17.30—18.30;
berlena /ber·le·na/ v berlalai-lalai; berlama-lama: ia suka berlena jika disuruh ibunya pergi;
berlena-lena /ber·le·na-le·na/ v berlena;
terlena 1 /ter·le·na 1/ v mengantuk lalu tidur; tertidur: malam tadi ia hanya dapat terlena 1 empat jam saja; 2 v terlengah; terlalai: jagalah adikmu baik-baik jangan sampai terlena 1; 3 a sangat asyik; dng asyiknya; bersenang-senang: ia terlena 1 mendengar alunan musik;
kelenaan /ke·le·na·an/ n lengah mata; dl keadaan spt tidur

Kata lena digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI minum kalimat ke 6
minum serasa duri, makan serasa lilin, tidur tak lena, mandi tak basah, pb hal orang yg sangat bersusah hati sehingga segala sesuatunya tidak berasa enak;
Referensi dari KBBI jendera kalimat ke 1
jen·de·ra ark a nyenyak (tt tidur); lena; cendera

Posisi kata lena di database KBBI Online

lempaung - lempedu - lempem - lempenai - lempeng - lempeni - lemper - lemping - lempoh - lempok - lempuh - lempuk - lempung - lempung - lempuyang - lempuyangan - lemukat - lemukut - lemungsir - lemur - lemuru - lemusir - lena - lenan - lencana - lencang - lenceng - lencet - lenci - lenci - lencir - lencir - lencit - lencong - lencun - lenda - lendaian - lendeh - lender - lendir - lendot - lendung - lendut - leng - lenga

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.619.738 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?