Definisi atau arti kata lembap berdasarkan KBBI Online:
lembap /
lem·bap/
a 1 mengandung air (tt hawa dsb); tidak kering benar (tt tembakau dsb):
krn hujan kemarin, tanah masih
• lembap; 2 tidaknyaring bunyinya (spt gendang yg kendur):
• lembap
benar rebana itu, jemurlah sebentar;
melembapkan /
me·lem·bap·kan/
v menjadikan (menyebabkan) lembap;
pelembap /
pe·lem·bap/
n zat atau cairan untuk menjadikan tetap lembap (kulit dsb);
kelembapan /
ke·lem·bap·an/
n sifat lembap; keadaan (hawa) yg lembap;
kelembapan mutlak jumlah massa uap air yg ada dl suatu satuan volume di udara;
kelembapan nisbi Met parameter untuk menyatakan banyaknya uap air di dl udara berupa nisbah antara tekanan uap yg ada saat itu dan tekanan uap maksimum yg mungkin dicapai pd suhu dan tekanan udara saat itu;
kelembapan udara banyaknya uap air yg dikandung oleh udara, dapat diukur dng higrometer;
berkelembapan /
ber·ke·lem·bap·an/
v mempunyai keadaan (hawa) yg lembap
Kata lembap digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI lempuyang kalimat ke 2
lempuyang emprit lempuyang pahit, berimpang kecil, berwarna kuning, berasa pedas dan pahit, baunya tidak merangsang, tumbuh liar di hutan dan menyukai tempat lembap, tumbuhan muda berguna untuk aroma penyedap masakan dan lalap, rimpang tua untuk bahan jamu, dapat menghasilkan minyak asiri; Zingiber americanas;
Referensi dari KBBI psikometri kalimat ke 1
psi·ko·me·tri /psikométri/ n 1 Psi teori dan teknik pengukuran inteligensi dan aktivitas mental dl psikologi; 2 Fis ilmu dan pengukuran udara lembap
Referensi dari KBBI kuyup kalimat ke 3
me·ngu·yup·kan v membuat basah; membuat lembap
Referensi dari KBBI dadap kalimat ke 2
dadap ayam dadap yg dapat tumbuh dng baik di tempat-tempat terbuka yg tanahnya bercampur pasir dan cukup lembap, daunnya biasa dipakai sbg peluruh air susu atau untuk obat sakit ginjal, kulit batang dan akarnya mengandung racun; Erythrina orientalis;
Referensi dari KBBI kering kalimat ke 11
ke·ring-ke·ring air a lembap;
Referensi dari KBBI lumut kalimat ke 1
lu·mut n tumbuhan hijau atau kuning kecil-kecil yg banyak tumbuh dan berkelompok membentuk bantalan (hamparan) menyerupai beledu pd batu, kayu, tanah, atau tembok yg lembap; kulat; Bryophyta;
Referensi dari KBBI kendur kalimat ke 1
ken·dur a 1 tidak tegang (tt tali dsb); 2 tidak erat (tt ikatan); 3 ki menjadi lembap; tidak kencang: tambur itu
Referensi dari KBBI jamur kalimat ke 1
ja·mur n jenis tumbuhan yg tidak berdaun dan tidak berbuah, berkembang biak dng spora, biasanya berbentuk payung, tumbuh di daerah berair atau lembap atau batang busuk; cendawan; kulat;
Referensi dari KBBI malt kalimat ke 1
malt n Kim biji-bijian, umumnya biji gandum, yg direndam dl air dan kemudian dikecambahkan di tempat yg lembap, yg telah dikeringkan dapat disimpan beberapa bulan tanpa rusak, digunakan dl pembuatan wiski
Referensi dari KBBI kering kalimat ke 1
2ke·ring n tiruan bunyi bel berdering; tiruan bunyi "kring, kring";
Referensi dari KBBI waru kalimat ke 1
wa·ru n pohon yg tumbuh di tempat yg lembap, warnanya biru keabu-abuan, ukurannya tidak besar, dipakai sbg pohon peneduh, kulit bagian dalam sangat ulet, baik dipakai untuk bahan tali; Hibiscus tiliaceus
Posisi kata lembap di database KBBI Online
lemari -
lemas -
lemas -
lemau -
lembab -
lembaga -
lembah -
lembai -
lembak -
lembam -
lembam -
lembam -
lemban -
lembang -
lembang -
lembap -
lembar -
lembayung -
lembega -
lembek -
lembeng -
lembesu -
lembidang -
lembik -
lembing -
lembok -
lembora -
lembu -
lembung -
lembung -
lembur