Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/lazim

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata lazim berdasarkan KBBI Online:

lazim /la·zim/ a sudah biasa; sudah menjadi kebiasaan; sudah umum (terdapat, terjadi, dilakukan, dsb): sekarang sudah
• lazim wanita berambut pendek;
melazimkan /me·la·zim·kan/ v membuat supaya lazim; membiasakan;
kelaziman /ke·la·zim·an/ n kebiasaan (yg sudah umum): memakan sirih merupakan kelaziman bagi orang tua-tua kita dulu

Kata lazim digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI ideofon kalimat ke 1
ide·o·fon /idéofon/ n Ling ungkapan yg sering tidak lazim atau tidak teratur dl fonologi (msl dng memakai lambang bunyi) dan konstruksi sintaksisnya, terutama yg mengungkapkan konotasi yg spesifik, biasanya berupa kata yg sangat khas
Referensi dari KBBI kontaminasi kalimat ke 1
kon·ta·mi·na·si n 1 pengotoran; pencemaran (khususnya krn kemasukan unsur luar); 2 Ling penggabungan beberapa bentuk (kata, frasa, dsb) yg menimbulkan bentuk baru yg tidak lazim;
Referensi dari KBBI benzedrin kalimat ke 1
ben·zed·rin /bénzédrin/ n obat perangsang saraf dan lazim digunakan dl obat semprot hidung
Referensi dari KBBI biasa kalimat ke 8
mem·bi·a·sa·kan v 1 menjadikan lazim (umum): sangat susah - sesuatu yg baru kpd masyarakat; 2 menjadikan terbiasa: jangan sekali-kali - anak bermalas-malasan;
Referensi dari KBBI dialek kalimat ke 4
dialek temporal dialek dr bahasa yg berbeda-beda dr waktu ke waktu, msl apa yg lazim disebut bahasa Melayu kuno, Melayu Klasik, dan Melayu Modern, masing-masing adalah dialek temporal dr bahasa Melayu;
Referensi dari KBBI abjad kalimat ke 1
ab·jad n 1 kumpulan huruf (aksara) berdasarkan urutan yg lazim dl bahasa tertentu; 2 sistem aksara yg melambangkan bunyi bahasa yg dipakai untuk menuliskan bahasa;
Referensi dari KBBI renin kalimat ke 1
re·nin /rénin/ n Kim enzim pengurai protein susu (kasein) yg lazim diperoleh dr prankreas anak sapi
Referensi dari KBBI poiseuille kalimat ke 1
poi·se·uil·le n Fis satuan kekentalan dinamis yg besarnya sepuluh poise, dilambangkan dng Pl, lazim dipakai di Prancis
Referensi dari KBBI inkonvensional kalimat ke 1
in·kon·ven·si·o·nal /inkonvénsional/ a 1 tidak menurut konvensi; 2 tidak sesuai dng adat kebiasaan; menyimpang dr kebiasaan: tidak lazim: pemilihan kepala desa itu dilakukan secara
Referensi dari KBBI mortar kalimat ke 1
mor·tar n 1 campuran semen, pasir, dan kapur mati untuk menempelkan batu bata; 2 lumpang, lazim dibuat dr porselen atau batu

Posisi kata lazim di database KBBI Online

layang - layang - layap - layap - layap - layar - layar - layas - layas - layat - layer - layon - layu - layuh - layuk - layung - layur - layur - layut - layut - laza - lazat - lazim - lazuardi - leak - lebah - lebai - lebak - lebak - lebak - lebam - lebam - lebam - leban - lebang - lebap - lebar - lebaran - lebas - lebat - leber - lebih - lebuh - lebuk - lebuk

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.651.092 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?