Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/larik

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata larik berdasarkan KBBI Online:

1larik /1la·rik/, melarik /me·la·rik/ v 1 membuat bulat dan licin dng bindu dsb (tt kayu dsb); membubut: tukang kayu sedang melarik kaki kursi (kaki lemari, gading, dsb); 2 melubangi (dng bor dsb);
melarikkan /me·la·rik·kan/ v melicinkan dan menjadikan bulat (kayu dsb) dng bindu dsb; membubut; melarik;
pelarik /pe·la·rik/ n 1 perkakas untuk melarik (kayu, gading, dsb); 2 alat untuk membentuk tanah liat yg akan dibuat kendi, periuk, dsb;
pelarikan /pe·la·rik·an/ n 1 proses, cara, perbuatan melarik(kan); 2 pelarik

Kata larik digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI sajak kalimat ke 4
sajak bebas sajak yg baitnya tidak terikat pd jumlah larik tertentu serta jumlah kata setiap lariknya dan iramanya tidak tetap;
Referensi dari KBBI dwimatra kalimat ke 1
dwi·mat·ra n Sas larik yg terdiri atas dua kaki matra (dua pasang kaki yg bertekanan)
Referensi dari KBBI jeda kalimat ke 3
jeda larik Sas hentian arus ujaran dl pembacaan sajak yg ditentukan oleh peralihan larik dl sajak;
Referensi dari KBBI caturlarik kalimat ke 1
ca·tur·la·rik n Sas 1 bait atau sajak yg terdiri atas empat larik, biasanya berpola rima a-b-a-b; 2 salah satu dr kedua bait dl oktaf soneta yg terdiri atas empat baris; kuatren
Referensi dari KBBI pupuh kalimat ke 1
2pu·puh n lagu yg terikat oleh banyaknya suku kata dl satu bait, jumlah larik, dan permainan lagu (bentuk lagu tradisional Sunda)
Referensi dari KBBI sajak kalimat ke 12
sajak kembar sajak yg disusun berdasarkan letak kata-kata dl larik, larik pertama bersajak dng larik kedua, dan larik ketiga bersajak dng larik keempat;
Referensi dari KBBI sestina kalimat ke 1
ses·ti·na /séstina/ n sajak yg terdiri atas 6 bait yg masing-masing terdiri atas 6 larik, sedangkan envoinya terdiri atas 3 larik
Referensi dari KBBI pantun kalimat ke 2
pantun telur itik, kasihan ayam maka menjadi
Referensi dari KBBI epifora kalimat ke 1
epi·fo·ra /épifora/ n Sas pengulangan sebuah kata atau lebih pd akhir beberapa larik sajak atau pd akhir beberapa frasa yg berurutan untuk mencapai kesedapan bunyi atau keefektifan bahasa; pengulangan kata-kata untuk penegasan dl puisi
Referensi dari KBBI sajak kalimat ke 32
sajak tujuh seuntai sajak yg terdiri atas tujuh larik dl satu bait; septet;

Posisi kata larik di database KBBI Online

laram - larang - larang - larap - larap - larap - laras - laras - laras - laras - laras - larat - larat - larat - larau - larau - larau - largisimo - largo - lari - lari - larih - larik - larik - laring - laringal - laringitis - laringoskop - laris - larnaks - laron - lars - laru - larung - larung - larut - larut - larva - larvarium - las - lasa - lasah - lasah - lasah - lasak

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.260 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?