Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/komoditas

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata komoditas berdasarkan KBBI Online:

komoditas /ko·mo·di·tas/ n 1 barang dagangan utama; benda niaga: hasil bumi dan kerajinan setempat dapat dimanfaatkan sbg
• komoditas ekspor;
2 bahan mentah yg dapat digolongkan menurut mutunya sesuai dng standar perdagangan internasional, msl gandum, karet, kopi

Kata komoditas digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI hubung kalimat ke 7
~ analogi Ling tersubstitusikannya satu konstituen dng konstituen lain dl konstruksi penyematan; ~ antarindividu Antr jaringan sosial yg terwujud krn interaksi antara individu tertentu; ~ asosiatif Ling hubungan paradigmatis; ~ bapak-anak buah jaringan sosial yg terwujud krn interaksi seseorang yg berkedudukan sosial tinggi dng orang-orang yg berkedudukan sosial lebih rendah, dl hal ini pihak yg kedua memberi jasa kpd pihak pertama yg telah memberi perlindungan; ~ dagang Man usaha timbal balik antara pelanggan dan pemasok (pembekal) untuk meningkatkan manfaat bagi pihak masing-masing; ~ darah hubungan keluarga; ~ diplomatik hubungan dng perantaraan perwakilan antara dua negara; ~ formal hubungan resmi; ~ gramatikal hubungan antarkata berdasarkan kaidah gramatikalnya; ~ harga perbandingan harga di antara berbagai komoditas; ~ hukum Huk ikatan yg disebabkan oleh peristiwa hukum; ~ informal hubungan di antara orang-orang dl organisasi yg tidak diatur dl dasar hukum pendirian organisasi; ~ kausal hubungan sebab akibat; ~ kebudayaan Antr kaitan di antara dua masyarakat krn adanya persamaan beberapa unsur kebudayaan; ~ kekaryaan hubungan antara pengusaha dan karyawan yg lebih bersifat hubungan perseorangan dp hubungan sbg anggota organisasi karyawan; ~ kekerabatan hubungan di antara dua individu atau lebih krn asal-usul yg sama; ~ keluarga hubungan di antara dua individu atau lebih krn pertalian darah; ~ logis hubungan di antara dua peristiwa yg ditemukan dng sebab, bukan dng observasi langsung; ~ luar nikah hubungan antara seorang laki-laki dan seorang perempuan yg belum atau tidak menjadi suami istri; ~ masyarakat bagian lembaga pemerintah atau swasta yg melakukan kegiatan mencari dukungan publik bagi usaha-usahanya; ~ paradigmatis Ling hubungan antara dua unsur pd tataran tertentu yg dapat dipertukarkan; ~ perburuhan sistem hubungan yg berkembang di dl masyarakat industri, yaitu manajer, pekerja, agen khusus pemerintah dan dl tiga lingkungan kekuatan, yaitu kondisi teknologi, situasi pasar, dan hubungan kekuasaan di dl masyarakat; ~ resmi Antr pranata yg terwujud krn adanya interaksi menurut adat dan norma masyarakat; ~ seks kontak jasmaniah antarmanusia untuk kenikmatan; ~ singkat El korsleting; ~ sintagmatis Ling hubungan linier pd satuan tertentu di antara unsur-unsur bahasa; ~ sosial hubungan seseorang dng orang lain dl pergaulan hidup di tengah-tengah masyarakat;
Referensi dari KBBI naik kalimat ke 32
naik daun sbg komoditas ekspor ialah rumput laut; 2 mendapat nasib baik (terang bintang); menanjak: kemampuannya memainkan kecapi membawa namanya
Referensi dari KBBI kebun kalimat ke 13
~ budi daya perkebunan (karet, kopi, dsb) yg diusahakan secara baik, sungguh-sungguh, dan terencana untuk memperoleh hasil komoditas yg sebaik-baiknya
Referensi dari KBBI pangsa kalimat ke 6
pangsa pasar jumlah penjualan produk atau komoditas suatu penjualan dibandingkan dng penjualan produk atau komoditas itu dl industri atau penghasil secara keseluruhan;
Referensi dari KBBI emas kalimat ke 14
emas hijau ki komoditas hasil pertanian yg potensial untuk diekspor;
Referensi dari KBBI margin kalimat ke 1
2mar·gin n 1 laba bruto; 2 tingkat selisih antara biaya produksi dan harga jual di pasar; 3 deposit atau uang muka oleh investor dng atau tanpa makelar yg merupakan pembayaran sebagian atau harga beli saham atau komoditas
Referensi dari KBBI mata kalimat ke 39
mata dagangan barang-barang yg didagangkan; barang dagangan; komoditas;
Referensi dari KBBI nonmigas kalimat ke 1
non·mi·gas n di luar gas dan bumi (tt barang produksi, dsb) yg tidak tergolong gas dan bumi: udang termasuk komoditas ekspor
Referensi dari KBBI pulung kalimat ke 2
pe·mu·lung n orang yg mencari nafkah dng jalan mencari dan memungut serta memanfaatkan barang bekas (spt puntung rokok) dng menjualnya kpd pengusaha yg akan mengolahnya kembali menjadi barang komoditas; orang yg memulung
Referensi dari KBBI tataniaga kalimat ke 1
ta·ta ni·a·ga n sistem perdagangan komoditas tertentu:

Posisi kata komoditas di database KBBI Online

komentator - komersial - komersialisasi - komet - komfortabel - komidi - komik - komikal - komikus - kominusi - komis - komisar - komisariat - komisaris - komisi - komisi - komisioner - komisura - komit - komite - komitmen - komkoma - komoditas - komoditi - komodo - komodor - kompak - kompanyon - komparasi - komparatif - komparator - kompartemen - kompas - kompas - kompatibel - kompatibilitas - kompatriot - kompendium - kompeni - kompensasi - kompes - kompeten - kompetensi - kompetisi - kompetitif

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.523.154 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?