Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/klise

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata klise berdasarkan KBBI Online:

klise /kli·se/ /klisé/ n 1 gambar negatif pd film potret; 2 Graf keping atau pelat berisi gambar yg agak menonjol untuk dicetakkan dng cetak tinggi: penyerahan barang cetakan bergambar itu disertai juga dng
• klisenya;
3 ki gagasan (ungkapan) yg terlalu sering dipakai; 4 ki tiruan; hasil meniru;
mengklise /meng·kli·se/ v meniru; menirukan: para pemain itu terbentur pd keharusannya mengklise sutradara;
keklisean /ke·kli·se·an/ n keadaan yg berciri atau bersifat klise; keadaan meniru begitu saja: perlu diperhatikan keklisean yg berasal dr bahasa asing yg merusak bahasa kita

Kata klise digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI stereotip kalimat ke 1
ste·re·o·tip /stéréotip/ 1 a berbentuk tetap; berbentuk klise: ucapan yg
Referensi dari KBBI garis kalimat ke 21
garis berat 1 Mat garis yg ditarik dr sudut segitiga sampai sisi lain sehingga membagi kedua sisi itu sama panjang, yg pd segitiga sama sisi di samping membagi dua sisi sama panjang juga membentuk sudut 90o; 2 Graf garis-garis kasar dl klise atau pengetsaan;
Referensi dari KBBI cetak kalimat ke 24
men·ce·tak v 1 membuat tulisan atau gambar dr klise pd kertas dng melumas klise itu dng tinta lalu ditekankan pd kertas; mengecap: ~ kamus; 2 mengecap (kain dsb); 3 membuat sesuatu dng acuan; menuang logam (besi dsb) dl acuan: ~ uang perak; ~ kue; 4 memperoleh kemenangan dl (pertandingan); 5 memasukkan gol (dl sepak bola); 6 memperoleh: para pencatutlah yg berhasil ~ keuntungan luar biasa dr pertandingan itu;
Referensi dari KBBI kelobotisme kalimat ke 1
ke·lo·bot·is·me n paham, pikiran, atau wejangan yg bersifat klise yg selalu diulang
Referensi dari KBBI contoh kalimat ke 11
contoh bentuk Graf contoh rancangan tata letak huruf, klise, dsb;
Referensi dari KBBI positif kalimat ke 9
positif; 6 n potret yg sudah jadi (bukan klise atau film); 7 a Fis bermuatan listrik lebih tinggi dp yg lain (tt kutub), yg merupakan sumber arus listrik; 8 a tidak menyangkal (membantah, dsb); mengiakan (tt kalimat, pernyataan, ucapan, dsb): kalimat
Referensi dari KBBI kata kalimat ke 34
kata klise kata yg sering digunakan sehingga kehilangan keaslian maknanya;

Posisi kata klise di database KBBI Online

klien - klik - klik - kliker - klimaks - klimakterium - klimatografi - klimatolog - klimatologi - klimis - klimograf - klimosekuen - klimoskop - klin - klinik - klinis - klinisi - klinometer - klip - klip - klir - kliring - klise - klistron - klitelum - klitik - klitoris - kliwon - kliyengan - kloaka - klobot - klona - kloning - klonograf - klonus - klop - klor - kloral - kloramina - klorat - klorida - kloridimeter - klorin - klorinasi - klorit

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.525.995 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?