Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/kiri

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata kiri berdasarkan KBBI Online:

kiri 1 /ki·ri 1/ n arah, pihak, atau sisi bagian badan kita yg berisi jantung; 2 a selalu berbuat (bekerja) dng tangan kiri; kidal: orang
• kiri itu jika bekerja kelihatan janggal;
3 n Pol sebutan kpd partai (golongan) berhaluan sosialisme yg lama yg menghendaki perubahan secara radikal (tt politik, partai, dsb): orang-orang
• kiri biasanya condong ke paham komunis;
4 a ki sial, tidak mujur: langkah
• kiri;

• kiri baru gerakan moral yg menganut pandangan baru dl membela kepentingan rakyat dan bukan merupakan partai atau lembaga terorganisasi dan berdisiplin;
• kiri dalam Olr pemain depan sepak bola yg menduduki posisi sebelah kiri tengah;
• kiri kanan kedua belah pihak (kiri dan kanan);
• kiri luar Olr pemain depan sepak bola yg menduduki posisi paling kiri;
mengiri /me·ngi·ri/ v 1 menuju (membelok, menepi, dsb) ke kiri: akibat kecelakaan itu, kaca belakang mobil pecah, pintunya rusak, sedangkan setirnya selalu mengiri; 2 Hidm perubahan arah angin yg melawan arah jarum jam (ke kiri) di kedua belahan bumi
bintangnya mengiri , ki nasibnya selalu sial (tidak mujur);
mengirikan /me·ngi·ri·kan/ v 1 membawa (mengarahkan, menempatkan, dsb) ke sebelah kiri: mengirikan perahunya ke sebuah pulau; 2 mengesampingkan; tidak berapa mementingkan; membuangkan dr (golongan dsb); menyingkirkan (dr kumpulan dsb): jangan mengirikan masalah yg sangat penting itu

Kata kiri digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI kidal kalimat ke 1
ki·dal a bersifat lebih terampil tt anggota badan (tangan) bagian kiri dp bagian kanan
Referensi dari KBBI maleolus kalimat ke 1
ma·le·o·lus /maléolus/ n Dok tonjolan bulat pd tulang, antara lain, pd kiri kanan pergelangan kaki
Referensi dari KBBI vokal kalimat ke 18
vokal tegang vokal yg dihasilkan dng otot menegang, msl [i] dl kiri;
Referensi dari KBBI sengkalan kalimat ke 1
2seng·kal·an Jw n susunan kata atau lukisan yg menunjukkan angka tahun (dibaca dr kanan ke kiri); kronogram;
Referensi dari KBBI geleng kalimat ke 8
meng·ge·leng-ge·leng·kan v menggoyang-goyangkan kepala ke kiri kanan (tanda heran, tidak setuju, dsb): ia ~ kepala tanda tidak setuju dng pendapat sebagian peserta rapat;
Referensi dari KBBI limpa kalimat ke 2
limpa kecil kelenjar empedu (di dl perut sebelah kiri);
Referensi dari KBBI mati kalimat ke 42
mati langkah krn bola disangka ke kanan, padahal ternyata ke kiri;
Referensi dari KBBI deskripsi kalimat ke 3
deskripsi struktur Ling 1 penggambaran konstituen ujaran dan hubungannya dr sudut semantik, sintaksis, dan fonologi, kaidahnya terletak di sebelah kiri kaidah transformasi; 2 masukan yg memungkinkan terjadinya suatu transformasi;
Referensi dari KBBI catat kalimat ke 5
~ anekdot catatan tt kejadian yg bertalian dng masalah yg sedang menjadi pusat perhatian pengamat, terutama catatan tt tingkah laku individu yg bersifat khas; ~ bawah catatan kaki; ~ dividen Ek besarnya dividen yg dibayarkan selama lima tahun berturut-turut (termasuk tunggakan serta cara pembayarannya); ~ harga Ek harga permintaan dan penawaran sekuritas atau barang yg berlaku; ~ harian 1 catatan mengenai kegiatan sehari-hari; 2 buku harian; ~ kaki keterangan yg dicantumkan pd margin bawah pd halaman buku (biasanya dicetak dng huruf yg lebih kecil dp huruf di dl teks guna menambahkan rujukan uraian di dl naskah pokok); ~ pinjaman catatan mengenai buku yg dipinjamkan, berisi keterangan mengenai buku, nama, serta alamat peminjam; ~ samping catatan atau penjelasan yg ditempatkan pd margin kiri atau kanan; ~ sipil kantor yg bertugas membuat dan menyimpan surat-surat mengenai kelahiran, perkawinan, perceraian, dan kematian;
Referensi dari KBBI lencang kalimat ke 3
lencang kanan aba-aba dl baris-berbaris agar orang di sebelah kiri melihat ke kanan untuk meluruskan jajarannya;

Posisi kata kiri di database KBBI Online

kiper - kiprah - kiprat - kipsiau - kipu - kir - kira - kiraah - kiraat - kirab - kirabat - kirai - kirai - kirai - kirai - kiramat - kiran - kirana - kirap - kiras - kirau - kirbat - kiri - kirik - kirik - kirim - kirinyu - kirip - kiris - kiritamakuta - kirmizi - kiru - kiruh - kirung - kiryah - kiryat - kisa - kisa - kisa - kisah - kisai - kisar - kisar - kisas - kisat

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.534.589 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?