Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/khayal

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata khayal berdasarkan KBBI Online:

khayal /kha·yal/ n 1 lukisan (gambar) dl angan-angan; fantasi: apa yg diceritakan itu
• khayal belaka;
2 yg diangan-angankan spt benar-benar ada: cerita
• khayal;
berkhayal /ber·kha·yal/ v 1 melihat sesuatu yg hanya ada dl angan-angan: ia berkhayal seakan-akan anaknya yg telah meninggal datang mengunjunginya; 2 berbuat sesuatu spt benar-benar terjadi: anak-anak berkhayal seakan-akan kursi menjadi mobil dan ia menjadi supirnya;
mengkhayal /meng·kha·yal/ v menggambarkan (melukiskan) dl angan-angan; mengangan-angankan; mereka-reka: ia sedang mengkhayal bagaimana seandainya musuh menyerang dng tiba-tiba;
mengkhayalkan /meng·kha·yal·kan/ v mengkhayal;
khayalan /kha·yal·an/ n 1 yg dikhayalkan; hasil angan-angan; fantasi; rekaan; 2 angan-angan: ia hidup dl dunia khayalan;
pengkhayal /peng·kha·yal/ n orang yg (biasa) mengkhayal;
pengkhayalan /peng·kha·yal·an/ n proses, cara, perbuatan mengkhayal

Kata khayal digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI fatamorgana kalimat ke 1
fa·ta·mor·ga·na n 1 gejala optis yg tampak pd permukaan yg panas, yg kelihatan spt genangan air; 2 hal yg bersifat khayal dan tidak mungkin dicapai
Referensi dari KBBI delusi kalimat ke 1
de·lu·si /délusi/ n Psi pikiran atau pandangan yg tidak berdasar (tidak rasional), biasanya berwujud sifat kemegahan diri atau perasaan dikejar-kejar; pendapat yg tidak berdasarkan kenyataan; khayal
Referensi dari KBBI khatulistiwa kalimat ke 1
kha·tu·lis·ti·wa n garis khayal keliling bumi, terletak melintang pd nol derajat (yg membagi bumi menjadi dua belahan yg sama, yaitu belahan bumi utara dan belahan bumi selatan); garis lintang nol derajat; ekuator
Referensi dari KBBI derajah kalimat ke 1
de·ra·jah n garis-garis khayal lingkaran besar di permukaan bumi yg melalui kutub; garis lintang; meridian
Referensi dari KBBI garis kalimat ke 57
garis palung garis khayal dl palung tekanan yg mempunyai kelengkungan isobar, siklonal, atau kontur yg maksimum;
Referensi dari KBBI lingkar kalimat ke 3
mi Geo lingkaran keliling bumi yg terpanjang; lingkar khayal yg ditarik mengelilingi bola bumi tepat di pertengahan antara Kutub Utara dan Kutub Selatan; lingkaran ekuator;
Referensi dari KBBI ekuator kalimat ke 1
eku·a·tor /ékuator/ n garis khayal yg merupakan lingkaran terbesar mengelilingi bumi; garis yg ditarik pd peta bumi untuk menggambarkan titik-titik yg sama jaraknya dr kutub utara ke kutub selatan; khatulistiwa
Referensi dari KBBI delusif kalimat ke 1
de·lu·sif /délusif/ a bersifat delusi (khayal, tidak nyata)
Referensi dari KBBI negeri kalimat ke 5
negeri antah berantah kl negeri anu; negeri khayal;
Referensi dari KBBI zodiak kalimat ke 1
zo·di·ak n lingkaran khayal di cakrawala yg dibagi menjadi dua belas tanda perbintangan, yaitu Aries, Taurus, Gemini, Kanser, Leo, Virgo, Libra, Skorpio, Sagitarius, Kaprikornus, Akuarius, dan Pises; rasi (bintang)
Referensi dari KBBI ilusif kalimat ke 1
ilu·sif a 1 hanya ada dl angan-angan; bersifat khayal; 2 ber-sifat memperdayakan atau menipu

Posisi kata khayal di database KBBI Online

khamar - khamir - khamsin - khamzab - khanjar - kharab - kharisma - khas - khasi - khasiat - khat - khatam - khatam - khatib - khatifah - khatimah - khatulistiwa - khauf - khaul - khawas - khawasulkhawas - khawatir - khayal - khayali - khazanah - khi - khianat - khiar - khidaah - khidmah - khidmat - khilaf - khilafiah - khinzir - khisit - khitah - khitan - khitbah - khizanatulkitab - khoja - khojah - khotbah - khudu - khuduk - khulafa

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.527.592 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?