Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/kemujuran

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata kemujuran berdasarkan KBBI Online:

1mujur /1mu·jur/ a 1 beruntung; 2 bernasib baik; berbahagia;

• mujur Pak Belang, pb untung-untungan; jika hendak mujur, harus menunggu waktu lama;
• mujur sepanjang hari malang sekejap mata, pb jika malang akan menimpa dl sesaat saja mungkin terjadi, tetapi tidak mendapat;
• mujur tidak boleh diraih, malang tidak boleh ditolak, pb tidak dapat berbuat apa-apa lagi kalau takdir sudah demikian;
pemujur /pe·mu·jur/ n orang yg selalu beruntung;
kemujuran /ke·mu·jur·an/ n keuntungan; kebahagiaan;
semujur /se·mu·jur/ a sama mujurnya; sama untungnya; seuntung;
semujur-mujurnya /se·mu·jur-mu·jur·nya/ a seberuntung-beruntungnya

Kata kemujuran digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI beri kalimat ke 2
- angit Mk memberi malu; - dahsyat menyebarkan takut; menakut-nakuti; - hati 1 memanjakan; 2 memberi harapan; - muka ki memberi hati; tidak mempermalukan; - rezeki 1 memberi makanan (nafkah); 2 mendatangkan keuntungan (kemujuran); - suara menyatakan setuju atau tidak; turut mengundi (dl pemungutan suara); - telinga ki sudi mendengarkan (kabar dsb);
Referensi dari KBBI untung kalimat ke 16
ke·ber·un·tung·an n 1 nasib; kemujuran: hanya mengandalkan ~ pd si kulit bundar; 2 keadaan beruntung; keberhasilan: saya ucapkan selamat atas ~ mereka mendapatkan kepercayaan dr pemerintah;
Referensi dari KBBI bahagia kalimat ke 7
ke·ba·ha·gi·a·an n kesenangan dan ketenteraman hidup (lahir batin); keberuntungan; kemujuran yg bersifat lahir batin: kehadiran bayi itu mendatangkan - dl rumah tangganya; saling pengertian antara suami dan istri akan membawa - dl rumah tangganya
Referensi dari KBBI untung kalimat ke 20
ke·un·tung·an n 1 hal mendapat untung (laba); 2 untung; laba: tidak memperoleh ~ sesen pun; 3 kemujuran; kebahagiaan: ~ besar bagimu kalau kamu dapat diangkat jadi pegawai; 4 manfaat; faedah: tidak ada ~ kita membicarakan kekurangan orang lain;

Posisi kata kemujuran di database KBBI Online

muhibah - muhibah - muhit - muhlikah - muhrim - muhrim - muhsin - muhtasyam - muih - mujadalah - mujadid - mujahadat - mujahid - mujahidin - mujair - mujang - mujarab - mujarad - mujari - mujbir - mujtahid - mujtamak - mujur - mujur - muk - muka - mukabalah - mukadam - mukadas - mukadim - mukadimah - mukadis - mukah - mukalaf - mukalid - mukaram - mukatabah - mukena - mukhabarah - mukhalaf - mukhalafah - mukhalif - mukhalis - mukhlis - mukhtasar

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.531.085 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?