Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/karya

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata karya berdasarkan KBBI Online:

karya /kar·ya/ n 1 pekerjaan; 2 hasil perbuatan; buatan; ciptaan (terutama hasil karangan): novel Belenggu merupakan
• karya terkenal Armijn Pane;

• karya asli 1 hasil ciptaan yg bukan saduran, salinan, atau terjemahan; 2 hasil ciptaan yg bukan tiruan;
• karya cetak segala sesuatu yg dicetak;
• karya rekam hasil pekerjaan merekam suara (msl musik), tuturan, cerita, dsb;
• karya sastra hasil sastra, baik berupa puisi, prosa, maupun lakon;
• karya seni ciptaan yg dapat menimbulkan rasa indah bagi orang yg melihat, mendengar, atau merasakannya;
berkarya /ber·kar·ya/ v 1 mempunyai pekerjaan tetap; berprofesi; 2 mencipta (mengarang, melukis, dsb): orang mencari kepuasan dl hal berkarya;
mengaryakan /me·ngar·ya·kan/ v 1 mempekerjakan seseorang; 2 mengoperasikan (kendaraan dsb) untuk kepentingan umum di luar keperluan instansi resmi: mereka mengaryakan truk militer untuk mengangkut bahan bangunan;
pengaryaan /pe·ngar·ya·an/ n proses, cara, perbuatan mengaryakan;
kekaryaan /ke·kar·ya·an/ n 1 segala yg berhubungan dng karya seseorang; 2 perihal (yg bersifat, berciri) karya

Kata karya digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI motif kalimat ke 2
motif parang; 2 salah satu dr antara gagasan yg dominan di dl karya sastra, yg dapat berupa peran, citra yg berulang, atau pola pemakaian kata; 3 alasan (sebab) seseorang melakukan sesuatu: polisi belum menemukan
Referensi dari KBBI hak kalimat ke 58
hak terbit Graf hak seorang penulis atas penerbitan karya tulisnya;
Referensi dari KBBI sastra kalimat ke 17
sastra pop karya sastra yg dianggap populer, baru dikenal tahun 1970-an, dan lebih cenderung menggunakan bahasa sehari-hari di kalangan remaja;
Referensi dari KBBI nilai kalimat ke 6
nilai gizi berbagai jeruk hampir sama; suatu karya sastra yg tinggi
Referensi dari KBBI oratorium kalimat ke 1
ora·to·ri·um n 1 Kat tempat sembahyang atau tempat berdoa; kapel; 2 Mus jenis karya musik yg besar (yg tumbuh dr suatu kebiasaan di tempat peribadatan di kota Roma pd akhir abad ke-16) dng bersumberkan Alkitab untuk penciptaannya
Referensi dari KBBI bangga kalimat ke 7
- nasional sikap jiwa yg terwujud, tampak pd sikap menghargai warisan budaya, hasil karya, dan hal-hal lain yg menjadi milik bangsa sendiri
Referensi dari KBBI sangging kalimat ke 2
sangging pd umumnya adalah orang-orang yg mampu memvisualisasikan hasil karya sastra
Referensi dari KBBI alur kalimat ke 11
alur erat Sas jalinan peristiwa yg sangat padu di dl karya sastra, kalau salah satu peristiwa ditiadakan, keutuhan cerita akan terganggu;
Referensi dari KBBI plagiat kalimat ke 1
pla·gi·at n pengambilan karangan (pendapat dsb) orang lain dan menjadikannya seolah-olah karangan (pendapat dsb) sendiri, msl menerbitkan karya tulis orang lain atas nama dirinya sendiri; jiplakan
Referensi dari KBBI sajak kalimat ke 1
sa·jak n 1 gubahan sastra yg berbentuk puisi; 2 bentuk karya sastra yg penyajiannya dilakukan dl baris-baris yg teratur dan terikat; 3 gubahan karya sastra yg sangat mementingkan keselarasan bunyi bahasa, baik kesepadanan bunyi, kekontrasan, maupun kesamaan; 4 patut; kena; cocok: ia berpakaian indah lagi

Posisi kata karya di database KBBI Online

kartotek - kartumerah - kartu - kartun - kartunis - karu - karu - karuan - karuhun - karun - karung - karunia - karunkel - karusi - karut - karya - karyah - karyasiswa - karyat - karyawan - karyawati - karyawisata - kas - kas - kasa - kasa - kasa - kasab - kasab - kasabandiah - kasad

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.531.708 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?