Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/kabar

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata kabar berdasarkan KBBI Online:

kabar /ka·bar/ n laporan tt peristiwa yg biasanya belum lama terjadi; berita; warta: dia mendapat
• kabar bahwa saudaranya naik haji
;

• kabar dibawa pikat dan langau, ki kabar yg belum tentu kebenaran dan sumbernya; indah
• kabar dr rupa, pb
berita yg tersebar biasanya lebih hebat dp kenyataan yg sebenarnya;

• kabar angin kabar yg belum jelas kebenarannya; desas-desus; kabar burung;
• kabar baik berita yg menyenangkan; berita gembira;
• kabar buruk berita yg tidak menyenangkan; berita kesusahan;
• kabar burung kabar angin;
• kabar dengkul kabar bohong; berita yg tidak benar;
• kabar duka kabar buruk yg menimbulkan rasa sedih;
• kabar gembira kabar baik;
• kabar sedih kabar yg menyusahkan hati;
• kabar selentingan kabar angin;
berkabar /ber·ka·bar/ v memberi atau membawa kabar, bercerita; berkata-kata: ia pandai berkabar;
pengabar /pe·nga·bar/ n orang yg mengabarkan: selama saya menjadi pengabar Injil, saya merasa menjadi lebih dekat dng Tuhan; pengabar desas-desus itu kini sudah ditangkap;
mengabarkan /me·nga·bar·kan/ v memberitahukan; menceritakan (tt suatu kejadian); mewartakan: dia telah mengabarkan hal itu kpd orang tuanya;
terkabar /ter·ka·bar/ v tersiar (tt kabar);
perkabaran /per·ka·bar·an/ n pemberitahuan; warta berita;
mengabari /me·nga·ba·ri/ v memberi kabar kpd: ia belum sempat mengabari warga desa, kecuali istri dan lima anaknya
pengabaran /pe·nga·bar·an/ n proses, cara, perbuatan mengabarkan (menyampaikan berita): pengabaran kedatangan pejabat itu terlambat diterima di daerah

Kata kabar digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI jurnal kalimat ke 1
jur·nal n 1 (buku) catatan harian; 2 surat kabar harian; 3 Dag buku yg dipakai sbg buku perantara antara buku harian dan buku besar; 4 Dag buku yg dipakai untuk mencatat transaksi berdasarkan urutan waktu; 5 majalah yg khusus memuat artikel dl satu bidang ilmu tertentu;
Referensi dari KBBI dalil kalimat ke 4
dalil alhayat tanda hidup (surat yg dikirimkan untuk memberi kabar);
Referensi dari KBBI spontan kalimat ke 2
spontan kpd para korban kecelakaan; surat-surat kabar telah memberikan reaksi
Referensi dari KBBI artikel kalimat ke 1
ar·ti·kel n 1 karya tulis lengkap, msl laporan berita atau esai dl majalah, surat kabar, dsb; 2 Huk bagian undang-undang atau peraturan yg berupa ketentuan; pasal; 3 Ling unsur yg dipakai untuk membatasi atau memodifikasi nomina, msl the dl bahasa Inggris;
Referensi dari KBBI wartawan kalimat ke 1
war·ta·wan n orang yg pekerjaannya mencari dan menyusun berita untuk dimuat dl surat kabar, majalah, radio, dan televisi; juru warta; jurnalis;
Referensi dari KBBI tabloid kalimat ke 1
tab·lo·id n 1 surat kabar ukuran kecil (setengah dr ukuran surat kabar biasa) yg banyak memuat berita secara singkat, padat, dan bergambar, mudah dibaca umum; surat kabar sensasi; surat kabar kuning; 2 tulisan dl bentuk ringkas dan padat (tt kritik, paparan, dsb)
Referensi dari KBBI suratkabar kalimat ke 2
suratkabar kuning surat kabar sensasi;
Referensi dari KBBI minggu kalimat ke 5
ming·gu·an n 1 tiap minggu; sekali seminggu: gajinya diterima -; 2 majalah atau surat kabar yg terbit sekali seminggu: ia sedang asyik membaca sebuah -
Referensi dari KBBI baris kalimat ke 9
baris tanggal Kom 1 tempat asal berita dan tanggal kejadian yg terletak pd bagian atas berita; 2 tanggal penerbitan surat kabar;
Referensi dari KBBI rampai kalimat ke 4
~ kabar menyiarkan berbagai-bagai kabar;

Posisi kata kabar di database KBBI Online

jurung - jurung - jurus - jurus - jus - jus - jus - justifikasi - justru - juta - jutawan - jute - juvenil - juz - k - ka - kaabah - kaba - kabab - kabah - kabak - kabang-kabang - kabar - kabaret - kabat - kabau - kabel - kabihat - kabil - kabil - kabil - kabilah - kabin - kabinet - kabinet - kabir - kabir - kabir - kabisat - kabit - kabit - kaboi - kabriolet - kabruk - kabu-kabu

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.748.536 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?