Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/jawab

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata jawab berdasarkan KBBI Online:

jawab /ja·wab/ n sahut; balas;
berjawab /ber·ja·wab/ v 1 ada jawabnya; berbalas; 2 disahuti; dijawab: hingga kini suratku tiada berjawab;
menjawab /men·ja·wab/ v 1 memberi jawaban (atas pertanyaan, kritik, dsb); membalas; menyahut(i); 2 memenuhi; menanggapi: menjawab tantangan pembangunan;
jawaban /ja·wab·an/ n sahutan; balasan; tanggapan: sampai hari ini belum ada jawaban darinya

Kata jawab digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI dinas kalimat ke 10
dinas meteorologi penerbangan dinas meteorologi yg bertanggung jawab atas penyediaan informasi meteorologi atau prakiraan cuaca yg diperlakukan untuk penerbangan;
Referensi dari KBBI kerja kalimat ke 36
~ ahli Adm pekerja yg sudah dididik dan sudah memiliki keterampilan untuk melakukan suatu pekerjaan; ~ harian buruh atau karyawan yg upahnya diperhitungkan setiap hari ia bekerja (jumlah hari kerjanya); ~ kasar buruh yg melakukan pekerjaannya dng tenaga fisik (spt pemikul barang, kuli bangunan, pekerja perbaikan jalan); kuli; ~ mingguan buruh atau karyawan yg upahnya dibayar seminggu sekali; ~ musiman pekerja yg bekerja hanya pd musim-musim tertentu; ~ pabrik buruh atau karyawan pabrik yg tugasnya lebih banyak bersifat pekerjaan tangan tanpa tanggung jawab penyeliaan;
Referensi dari KBBI bendahara kalimat ke 1
ben·da·ha·ra n 1 penanggung jawab (pemegang) atau pengurus keuangan (yayasan, perkumpulan, dsb); bendahari; 2 kl pemegang harta benda (kekayaan) negara atau raja; 3 kl perdana menteri; wazir; 4 menteri (dl permainan catur);
Referensi dari KBBI tugas kalimat ke 1
2tu·gas ? tukas
Referensi dari KBBI promotor kalimat ke 1
pro·mo·tor n 1 orang yg menjadi penganjur atau pendorong suatu usaha (gerakan dsb); 2 guru besar yg memimpin dan mengarahkan orang yg akan mencapai gelar doktor; 3 orang yg bertanggung jawab atas keuangan suatu pertandingan olahraga, termasuk mencari dana, mengadakan kontrak, dsb
Referensi dari KBBI delegasi kalimat ke 4
pen·de·le·ga·si·an n pemberian wewenang dan tanggung jawab kpd orang lain;
Referensi dari KBBI dialog kalimat ke 11
ber·di·a·log v bersoal jawab secara langsung; bercakap- cakap
Referensi dari KBBI koordinasi kalimat ke 6
pe·ngo·or·di·na·si·an n proses, cara, perbuatan mengoordinasi(kan): ~ merupakan upaya pemupukan kesadaran akan tanggung jawab bersama
Referensi dari KBBI bagai kalimat ke 12
se·ba·gai 1 p kata depan untuk menyatakan hal yg serupa; sama; semacam (itu): perabot rumah tangga ialah kursi, meja, lemari, dan - nya; 2 kata depan untuk menyatakan perbandingan; seperti; seakan-akan; seolah-olah: kelakuannya - orang udik masuk kota; 3 adv seharusnya; sepatutnya; sewajarnya; semestinya: ia diperlakukan dng -nya; 4 p jadi (menjadi): ia diangkat - gubernur; 5 kata depan untuk menyatakan status; berlaku seperti; selaku: - orang tua, ia harus bertanggung jawab atas anak-anaknya
Referensi dari KBBI jabat kalimat ke 3
~ fungsional jabatan yg ditinjau dr fungsinya dl satuan organisasi (spt dokter ahli, dosen, juru ukur); ~ negeri jabatan dl bidang eksekutif yg ditetapkan berdasarkan peraturan perundang-undangan (termasuk jabatan dl kesekretariatan lembaga tertinggi negara dan kepaniteraan pengadilan); ~ organik jabatan yg telah ditetapkan dl peraturan gaji yg berlaku dan termasuk formasi yg telah ditentukan oleh jawatan yg bersangkutan; ~ rangkap dua atau lebih jabatan yg dipegang oleh seseorang dl pemerintahan atau organisasi, spt sekretaris jenderal, kepala biro; ~ struktural jabatan yg terdapat dl struktur organisasi (komunitas) secara formal sehingga tugas, tanggung jawab, wewenang, dan hak pejabat atau pegawai bersangkutan sudah diatur;

Posisi kata jawab di database KBBI Online

jasaboga - jasa - jasad - jasadi - jasirah - jasmani - jasmaniah - jasus - jaswadi - jatah - jatayu - jati - jati - jatilan - jatmika - jatuh - jatukrama - jauh - jauhar - jauhar - jauhari - jauza - jawab - jawang - jawara - jawat - jawawut - jawer - jawi - jawi - jawi - jawil - jaya - jayacihna - jayapatra - jayasong - jayastamba - jayeng - jaz - jazam - jazirah - jazirat - je - jebab - jebah

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.689.236 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?