Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/jarum

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata jarum berdasarkan KBBI Online:

jarum /ja·rum/ n 1 alat jahit yg terbuat dr logam, bentuknya bulat panjang, kecil, berujung runcing (ada yg bertakuk, berkait, atau melengkung pd bagian ujungnya), terdapat lubang tembus pd bagian pangkal tempat memasukkan benang; 2 sesuatu yg panjang (untuk mencocok, menyuntik, dsb); 3 alat yg berfungsi sbg penunjuk pd arloji (kompas dsb);

• jarum arloji jarum penunjuk pd arloji;
• jarum biku peniti;
• jarum goni jarum besar untuk menjahit karung goni;
• jarum halus ki tipu muslihat yg sangat halus;
• jarum jahit jarum untuk menjahit;
• jarum jam peranti yg berfungsi sbg penunjuk waktu pd jam, terbuat dr pelat logam pipih;
• jarum kait jarum yg ujungnya berkait (untuk merenda dsb); hak;
• jarum karung jarum besar untuk menjahit karung;
• jarum layar jarum besar untuk menjahit layar;
• jarum panjang jarum penunjuk waktu dl menit (pd arloji, lonceng, dsb) yg berputar dr pukul 0.00—12.00 memakan waktu 1 jam atau 60 menit;
• jarum pendek jarum penunjuk waktu (pd arloji, lonceng, dsb) yg berputar dr pukul 0.00—12.00 memakan waktu 12x60 menit = 720 menit;
• jarum pentol jarum yg berpentol pd salah satu ujungnya;
• jarum semat peniti;
• jarum suntik
peranti kedokteran yg bentuknya spt jarum, berlubang di dalamnya untuk memasukkan cairan obat ke dl badan melalui pembuluh darah;
• jarum tisik jarum untuk menisik;
jarum-jarum /ja·rum-ja·rum/ n jarum penunjuk ukuran berat pd timbangan;
berjarum /ber·ja·rum/ v 1 ada jarumnya; memakai jarum: alat pengukur gas itu berjarum merah; 2 (sedang) disuntik; diinjeksi: anak-anak sedang berjarum TCD di poliklinik;
menjarum /men·ja·rum/ v 1 mencocok (menyemat dsb) dng jarum: ibu menjarum kebaya dng peniti emas; 2 menyuntik; menginjeksi; 3 menyerupai jarum mencuat-cuat tajam, jarang-jarang, dan mulai keluar ubannya, dsb: rambutnya mulai menjarum;
jaruman /ja·rum·an/ n 1 jahitan; 2 ki tipu muslihat halus

Kata jarum digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI mata kalimat ke 2
mata jarum; 3 bagian yg tajam pd alat pemotong (pd pisau, kapak, dsb):
Referensi dari KBBI suntik kalimat ke 2
me·nyun·tik·kan v 1 memasukkan cairan obat dsb dng jarum: untuk mengatasi wabah itu dokter - serum ke dl tubuh sapi yg sakit; 2 ki memberikan petunjuk (hasutan dsb): sebelum menuju medan perang, komandan mengumpulkan anak buahnya untuk - keberanian; 3 ki menambah sesuatu (dana dsb) sbg bantuan: - dana;
Referensi dari KBBI intan kalimat ke 1
in·tan n 1 batu permata yg berkilauan berasal dr karbon murni dl bentuk kristal (zat yg terkenal paling keras, dipakai untuk permata cincin, gelang, kalung, giwang, bros, dsb); 2 kristal karbon murni yg dipakai sbg alat pemotong kaca, jarum gramofon, dsb; karbonado;
Referensi dari KBBI tusuk kalimat ke 4
tusuk jarum cara mengobati penyakit dng jalan menusukkan jarum pd tempat-tempat tertentu; akupunktur (berasal dr Cina);
Referensi dari KBBI cembul kalimat ke 1
2cem·bul n tonjolan kecil dan bundar (spt pd kepala jarum pentol)
Referensi dari KBBI hutan kalimat ke 8
hutan berdaun jarum hutan yg pohonnya berdahan tegak lurus, relatif pendek dan kecil, serta berdaun spt jarum;
Referensi dari KBBI cocok kalimat ke 6
cocok dng baju yg kaupakai; perkataannya
Referensi dari KBBI botol kalimat ke 2
botol infus botol berisi cairan makanan, obat, dsb yg dialirkan ke tubuh pasien melalui selang dan jarum: sejak dioperasi dia tidak boleh berpisah dng
Referensi dari KBBI platina kalimat ke 2
platina atau jarum emas
Referensi dari KBBI graver kalimat ke 1
gra·ver /gravér/ n alat berbentuk jarum untuk mengukir benda logam, tanduk, dsb;

Posisi kata jarum di database KBBI Online

jari - jari - jari - jariah - jariah - jariat - jariji - jarimah - jaring - jaringau - jarit - jarjau - jaro - jarotan - jaru - jarum - jarum-jarum - jarwa - jas - jasaboga - jasa - jasad - jasadi - jasirah - jasmani - jasmaniah - jasus - jaswadi - jatah - jatayu - jati

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.734.256 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?