Definisi atau arti kata integrasi berdasarkan KBBI Online:
integrasi /
in·teg·ra·si/
n pembauran hingga menjadi kesatuan yg utuh atau bulat;
• integrasi
bangsa Pol penyatuan berbagai kelompok budaya dan sosial ke dl kesatuan wilayah dan pembentukan suatu identitas nasional;
• integrasi
horizontal pembauran dng pihak atau badan yg sederajat;
• integrasi
kebudayaan Antr penyesuaian antara unsur kebudayaan yg saling berbeda sehingga mencapai suatu keserasian fungsi dl kehidupan masyarakat;
• integrasi
kelompok Antr penyesuaian perbedaan tingkah laku warga suatu kelompok bersangkutan;
• integrasi
vertikal pembaruan dng pihak atau badan yg berada di atas (lebih tinggi);
• integrasi
wilayah Pol pembentukan wewenang kekuasaan nasional pusat atas unit-unit atau wilayah politik yg lebih kecil yg mungkin beranggotakan kelompok budaya atau sosial tertentu;
berintegrasi /
ber·in·teg·ra·si/
v berpadu (bergabung supaya menjadi kesatuan yg utuh);
mengintegrasikan /
meng·in·teg·ra·si·kan/
v menggabungkan; menyatukan
Kata integrasi digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI komposisi kalimat ke 1
kom·po·si·si n 1 susunan; 2 tata susun; 3 Mus gubahan, baik instrumental maupun vokal; 4 teknik menyusun karangan agar diperoleh cerita yg indah dan selaras; 5 Sen integrasi warna, garis, dan bidang untuk mencapai kesatuan yg harmonis
Referensi dari KBBI integrasionis kalimat ke 1
in·teg·ra·si·o·nis n penyokong paham integrasi; pemersatu
Referensi dari KBBI klan kalimat ke 1
klan n Antr kesatuan geneologis yg mempunyai kesatuan tempat tinggal dan menunjukkan adanya integrasi sosial; kelompok kekerabatan yg besar; kelompok kekerabatan yg berdasarkan asas unilineal;
Referensi dari KBBI purnaintegrasi kalimat ke 1
pur·na·in·teg·ra·si a berkenaan dng keadaan setelah integrasi
Referensi dari KBBI sinkronisasi kalimat ke 1
sin·kro·ni·sa·si n 1 perihal menyinkronkan; penyerentakan: dl melaksanakan tugasnya masing-masing, semua unsur departemen wajib menerapkan prinsip koordinasi, integrasi, dan
Posisi kata integrasi di database KBBI Online
institusional -
institut -
instruksi -
instruksional -
instruktif -
instruktur -
instrumen -
instrumental -
instrumentalia -
instrumentalis -
instrumentasi -
insubordinasi -
insulator -
insuler -
insulin -
insulinde -
insyaallah -
inta -
intai -
intan -
integral -
integralistik -
integrasi -
integrasionis -
integritas -
integumen -
intel -
intelek -
intelektual -
intelektualisasi -
intelektualisme -
inteligen -
inteligensi -
inteligensia -
intelijen -
intendans -
intens -
intensi -
intensif -
intensifikasi -
intensional -
intensitas -
inter -
interaksi -
interaksionistik