Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/hawa

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata hawa berdasarkan KBBI Online:

1hawa /1ha·wa/ n 1 campuran berbagai-bagai gas yg meliputi bumi; udara: angin terjadi krn gerakan
• hawa;
bukalah jendela itu supaya
• hawa masuk
; 2 keadaan udara pd suatu tempat; iklim:
• hawa bersih;
• hawa panas;
• hawa dingin;
3 keadaan udara (bukan suhu, cuaca, dll): di pagi hari
• hawa masih sejuk dan segar;

• hawa daba gerakan (aliran) udara yg menyatakan bahwa ada sesuatu yg bergerak; bau suatu benda yg dibawa oleh udara;
berhawa /ber·ha·wa/ v mempunyai hawa;
menghawa /meng·ha·wa/ v menjadi hawa
menghawakan /meng·ha·wa·kan/ v menjadikan berhawa;
penghawaan /peng·ha·wa·an/ n proses, cara, perbuatan menghawakan

Kata hawa digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI firdaus kalimat ke 1
fir·da·us n 1 taman kesenangan (surga) tempat Adam dan Hawa berdiam sebelum diturunkan ke bumi; 2 surga
Referensi dari KBBI tarak kalimat ke 1
ta·rak n 1 penahanan hawa nafsu (pd berpuasa, berpantang, dsb); 2 Mk tapa;
Referensi dari KBBI adam kalimat ke 2
adam dan kaum hawa dipisah
Referensi dari KBBI laku kalimat ke 7
laku tirakat syarat yg dilakukan dng menahan hawa nafsu berupa berpuasa berpantang dsb (sbg syarat untuk mencapai suatu maksud); syarat berprihatin;
Referensi dari KBBI lembap kalimat ke 1
lem·bap a 1 mengandung air (tt hawa dsb); tidak kering benar (tt tembakau dsb): krn hujan kemarin, tanah masih
Referensi dari KBBI mata kalimat ke 12
mata buta, krn hati mati, pb orang yg menurutkan hawa nafsunya akhirnya binasa; silap
Referensi dari KBBI suasana kalimat ke 1
su·a·sa·na n 1 hawa; udara:
Referensi dari KBBI mati kalimat ke 50
mati raga memperteguh hati dng menolak segala macam kesenangan diri; menahan hawa nafsu;
Referensi dari KBBI khuldi kalimat ke 1
khul·di n buah larangan (yg dimakan Adam dan Hawa dl taman Firdaus)
Referensi dari KBBI hamba kalimat ke 8
hamba nafsu orang yg suka menurutkan hawa nafsunya;
Referensi dari KBBI panas kalimat ke 25
panas terik panas sekali (tt hawa dsb);

Posisi kata hawa di database KBBI Online

hasrat - hasta - hasta-wara - hasud - hasut - hasyiah - hasyis - hati - hati - hatif - hatta - haud - haudah - haukalah - haul - haul - haul - haula - haur - hauri - haus - haustorium - hawa - hawa - hawa - hawar - hawar - hawari - hawiah - hayat - hayati - hayo - he - heban - heban - hebat - heboh - hebras - hebring - hedonis - hedonisme - hegelianisme - hegemoni - hegemonik - hegemonisme

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.616.198 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?