Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/gelap

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata gelap berdasarkan KBBI Online:

gelap /ge·lap/ a 1 tidak ada cahaya; kelam; tidak terang:
• gelap benar kamarmu itu; 2 malam: hari sudah
• gelap , ayo cepat tidur
; 3 tidak atau belum jelas (tt perihal, perkara, dsb); samar: tt benar atau tidaknya soal yg dihebohkan itu, bagi saya masih
• gelap;
4 rahasia (tidak secara terang-terangan); tidak halal atau tidak sah; tidak menurut aturan (undang-undang, hukum) yg berlaku: perdagangan
• gelap;

• gelap buta gelap sekali;
• gelap gulita gelap sekali;
• gelap katup gelap sekali;
• gelap mata sangat marah sehingga menjadi lupa dan mengamuk;
• gelap pekat gelap sekali;
• gelap pikiran tidak dapat berpikir lagi krn marah dsb sehingga mengamuk (mencuri, memukul, dsb); kehabisan akal;
gelap-gelapan /ge·lap-ge·lap·an/ 1 adv tidak secara terang-terangan; secara rahasia; 2 v bergelap-gelap;
bergelap-gelap /ber·ge·lap-ge·lap/ v 1 berada di tempat yg gelap; 2 tidak berterus terang;
menggelap /meng·ge·lap/ v 1 menjadi gelap; 2 menghilang; 3 mengamuk (menjadi mata gelap);
menggelapkan /meng·ge·lap·kan/ v 1 menjadikan gelap: petugas bagian radiologi mulai menggelapkan ruangan itu; 2 ki menggunakan (uang, barang, dsb) secara tidak sah; korupsi: ia dituduh menggelapkan uang kantor sebesar Rp4.000.000,00;
penggelapan /peng·ge·lap·an/ n 1 proses, cara, perbuatan menggelapkan: penggelapan di kota itu terpaksa dilakukan untuk menjaga keamanan kota; 2 ki penyelewengan; korupsi: kasus penggelapan uang di instansi itu sedang diteliti;
kegelapan 1 /ke·ge·lap·an 1/ v tertimpa (mengalami) gelap (malam); kemalaman: krn kendaraannya mogok, terpaksa ia pulang kegelapan 1; 2 n tempat dsb yg gelap: berbahaya berjalan sendiri di kegelapan 1; 3 n ki kericuhan; kesulitan mencari jalan pemecahan; 4 a cak terlalu gelap (tt warna);
kegelap-gelapan /ke·ge·lap-ge·lap·an /a 1 agak gelap; 2 menjadi gelap mata; kegelapan

Kata gelap digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI bambu kalimat ke 9
bambu duri ori bambu yg berbentuk tegak dan bercabang lebih renggang, berdaun pelepah yg bermiang lebat, berwarna gelap dan tanpa kuping pelepah buluh; Bambusa arundinaceae;
Referensi dari KBBI selundup kalimat ke 1
se·lun·dup, me·nye·lun·dup v 1 menyeluduk; menyuruk: ada yg - ke kolong tempat tidur dan ada pula yg bersembunyi di balik pintu; 2 masuk dng sembunyi-sembunyi atau secara gelap (tidak sah): kadang-kadang ada juga perahu-perahu yg membawa barang-barang gelap - ke Toli-Toli; 3 menyusup; merembes: satu kompi dapat - sampai ke tepi Sungai Han; 4 menukik; menghunjam: pesawat pemburu itu - sambil memuntahkan pelurunya;
Referensi dari KBBI kelam kalimat ke 1
2ke·lam n bilah besi untuk menguatkan sambungan balok dsb;
Referensi dari KBBI sabur kalimat ke 4
sabur limbur 1 bercampur tidak keruan; 2 agak gelap (antara terang dan gelap sehingga tidak tampak nyata): pd pagi buta waktu masih
Referensi dari KBBI biru kalimat ke 8
biru malam biru yg agak gelap;
Referensi dari KBBI siluet kalimat ke 1
si·lu·et /siluét/ n gambar bentuk menyeluruh secara blok, biasanya berwarna gelap
Referensi dari KBBI silam kalimat ke 1
si·lam a 1 gelap; kelam; redup: hari sudah
Referensi dari KBBI diskredit kalimat ke 1
dis·kre·dit /diskrédit/ v, men·dis·kre·dit·kan v (berusaha untuk) menjelekkan atau memperlemah kewibawaan seseorang atau satu pihak tertentu: selebaran berupa pamflet gelap itu bertujuan ~ Pemerintah
Referensi dari KBBI redup kalimat ke 1
re·dup a 1 berawan (langit); tidak terang (cuaca); mendung; 2 agak gelap krn terlindung awan; tidak panas: matahari
Referensi dari KBBI rayap kalimat ke 2
me·ra·yapi v 1 merayap (pd, di): semut ~ gula; sinar lampu senter ~ tempat gelap itu; 2 muncul pelan-pelan (di); menyelubungi: melihat gunung itu menyemburkan lumpur panas menggelegak, perasaan takut ~ hati mereka;
Referensi dari KBBI dagang kalimat ke 4
laki pulang kelaparan,

Posisi kata gelap di database KBBI Online

gelagat - gelak - gelakak - gelalar - gelam - gelama - gelamai - gelambir - gelana - gelandang - gelandang - gelandang - gelandot - gelang - gelang - gelang - gelanggang - gelangsar - gelantang - gelantang - gelanting - gelantung - gelap - gelapung - gelapur - gelar - gelar - gelas - gelas - gelasak - gelasar - gelasir - gelatak - gelatak - gelatak - gelatang - gelatik - gelatin - gelatin - gelatuk - gelayangan - gelayar - gelayut - gelebah - gelebap

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.735.949 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?