Definisi atau arti kata fonetik berdasarkan KBBI Online:
fonetik /
fo·ne·tik/ /fonétik/
n Ling 1 bidang linguistik tt pengucapan (penghasilan) bunyi ujar;
2 sistem bunyi suatu bahasa;
• fonetik
akustik cabang fonetik yg menyelidiki ciri-ciri fisik dr bunyi bahasa;
• fonetik
artikulatoris cabang fonetik yg menyelidiki bunyi berdasarkan alat-alat ucap dl artikulasi;
• fonetik
auditoris cabang fonetik yg menyelidiki bunyi berdasarkan pendengar sbg persepsi bahasa
Kata fonetik digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI fonik kalimat ke 1
fo·nik n metode mengajar membaca dng menggunakan konsep-konsep fonetik yg sederhana
Referensi dari KBBI fonetis kalimat ke 1
fo·ne·tis /fonétis/ a Ling 1 bersangkutan dng bunyi; 2 bersangkutan dng fonetik
Referensi dari KBBI taksem kalimat ke 1
tak·sem /taksém/ n Ling unsur gramatikal terkecil dr seleksi, urutan, tekanan, titi nada, atau modifikasi fonetik
Referensi dari KBBI notasi kalimat ke 1
no·ta·si n 1 seperangkat atau sistem lambang (tanda) yg menggambarkan bilangan (tt aljabar), nada (tt musik), dan ujaran (tt fonetik); 2 proses pelambangan bilangan, nada, atau ujaran dng tanda (huruf); 3 catatan pendek yg perlu diketahui atau untuk mengingatkan sesuatu;
Referensi dari KBBI kontoid kalimat ke 1
kon·to·id n Ling bunyi ujar yg pd dasarnya dihasilkan oleh alat ucap dng hambatan pd pita suara (istilah ini digunakan dl bidang fonetik yg maksudnya sama dng konsonan dl bidang fonemik)
Posisi kata fonetik di database KBBI Online
fluorin -
fluorit -
fobi -
fobia -
fokimeter -
fokstrot -
fokus -
folder -
foli -
folikel -
folikel -
folio -
folklor -
folksong -
fon -
fon -
fonasi -
fondamen -
fondasi -
fonem -
fonemik -
fonemis -
fonetik -
fonetis -
fonik -
fonis -
fonograf -
fonografi -
fonologi -
fonologis -
fonon -
fonotaktik -
fonotipi -
fora -
foramen -
foraminifera -
forensik -
forklif -
formal -
formalin -
formalistis -
formalitas -
forman -
formasi -
format