Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/dwifungsi

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata dwifungsi berdasarkan KBBI Online:

dwifungsi /dwi·fung·si/ n fungsi ganda (rangkap): ternyata
• dwifungsi ini, sbg istri dan sbg wanita karier, dapat dijalaninya dng baik;

• dwifungsi ABRI fungsi rangkap yg dijalankan ABRI pd masa Orde Baru, yaitu sbg kekuatan pertahanan dan keamanan dan sbg kekuatan sosial;
berdwifungsi /ber·dwi·fung·si/ v mempunyai dua fungsi; berfungsi rangkap

Kata dwifungsi digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI hibrida kalimat ke 2
hibrida dapat berbuah pd usia empat tahun; 2 Ling kata kompleks yg bagian-bagiannya berasal dr bahasa berbeda, spt dwifungsi;

Posisi kata dwifungsi di database KBBI Online

durometer - dursila - duru - duruwiksa - dus - dus - dusin - dusta - dustur - dusun - dusun - duta - duwegan - duwet - duyun - duyung - dwi - dwiarti - dwibahasa - dwibahasawan - dwidarma - dwidasawarsa - dwifungsi - dwiganda - dwiguna - dwilingga - dwimatra - dwiminggu - dwimuka - dwiperan - dwipurwa - dwisegi - dwitarung - dwitunggal - dwiwarna - e - e - ebam - eban - ebek - ebi - eboni - ebonit - ebro - eburina

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.620.260 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?