Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/dok

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata dok berdasarkan KBBI Online:

1dok n galangan kapal (untuk menggalang kapal yg akan diperbaiki dsb); limbung;

• dok apung dok yg terapung di atas air;
• dok benam dok gali;
• dok darat dok yg dipasang di darat;
• dok gali kolam buatan tertutup, dapat dimasuki kapal, digunakan untuk membersihkan dan memperbaiki kapal, mempunyai pintu masuk yg kedap air yg apabila ditutup, air di dl kolam dapat dipompa sampai kering;
• dok tarik landasan miring yg menjorok ke dl air, terletak di tepi laut atau sungai yg dilengkapi dng rel-rel, kereta lori, dan mesin penarik

Kata dok digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI abduktor kalimat ke 1
ab·duk·tor n Dok otot yg menggerakkan anggota badan, spt tangan dan kaki ke samping
Referensi dari KBBI kipas kalimat ke 7
me·ngi·pas v 1 (pipih) menyerupai kipas (tt bentuk); 2 Dok bergerak-gerak (tt jantung); berkembang kempis; 3 menggerak-gerakkan kipas;
Referensi dari KBBI balneoterapi kalimat ke 1
bal·ne·o·te·ra·pi /balnéotérapi/ n Dok penyembuhan penyakit dng mandi air alam atau air khusus
Referensi dari KBBI protuberansia kalimat ke 1
pro·tu·be·ran·sia n Dok benjolan; taju tumpul
Referensi dari KBBI abrasi kalimat ke 1
ab·ra·si n 1 Geo pengikisan batuan oleh air, es, atau angin yg mengandung dan mengangkut hancuran bahan; 2 Dok a luka lecet atau jejas krn pengikisan kulit oleh benda kasar; b pengikisan selaput lendir (dl membersihkan rahim dsb)
Referensi dari KBBI palpasi kalimat ke 1
pal·pa·si n Dok pemeriksaan (biasanya kehamilan) dng jalan meraba
Referensi dari KBBI eritema kalimat ke 1
eri·te·ma /éritéma/ n Dok peristiwa memerahnya kulit secara tidak normal
Referensi dari KBBI pimpel kalimat ke 1
pim·pel n Dok bintul-bintul kecil yg terdapat pd muka, leher, atau tubuh bagian atas yg disebabkan oleh jerawat
Referensi dari KBBI tiroiditis kalimat ke 1
ti·ro·i·di·tis n Dok radang kelenjar gondok
Referensi dari KBBI perikarditis kalimat ke 1
pe·ri·kar·di·tis /périkarditis/ n Dok radang kandung jantung;

Posisi kata dok di database KBBI Online

dodong - dodong - dodor - dodos - dodot - doeloe - dog-dog - dogel - dogeng - doger - dogma - dogmatik - dogmatis - dogmatisme - dogol - dogol - dogol - dohok - dohyo - doi - doi - doi - dok - dok - dokar - doko - dokoh - dokok-dokok - doksologi - dokter - doktor - doktoranda - doktorandus - doktrin - doku - dokumen - dokumentasi - dokumenter - dol - dol - dol - dolak-dalik - dolan - dolar - dolat

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.525.995 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?