Definisi atau arti kata ceramah berdasarkan KBBI Online:
1ceramah 1 /
1ce·ra·mah 1/
n pidato oleh seseorang di hadapan banyak pendengar, mengenai suatu hal, pengetahuan, dsb:
kami baru saja mendengarkan
• ceramah mengenai lingkungan hidup;
2 a suka bercakap-cakap (tidak pendiam); ramah:
hari ini bapak
• ceramah sekali kepadaku;
3 a cerewet; banyak cakap; nyinyir:
nenek itu memang
• ceramah sekali;
berceramah /
ber·ce·ra·mah/
v memberikan uraian tt suatu hal (pengetahuan dsb); menyampaikan ceramah:
dia diminta berceramah tt keluarga berencana dl pertemuan itu;
menceramahkan /
men·ce·ra·mah·kan/
v membentangkan (memberi ulasan tt) suatu hal dng ceramah:
dia akan menceramahkan Kesusastraan Indonesia Baru;
penceramah /
pen·ce·ra·mah/
n pemberi ceramah; pembicara
Kata ceramah digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI ceramah kalimat ke 6
men·ce·ra·mah·kan v membentangkan (memberi ulasan tt) suatu hal dng ceramah: dia akan ~ Kesusastraan Indonesia Baru;
Referensi dari KBBI ceramah kalimat ke 4
ceramah sekali;
Referensi dari KBBI hari kalimat ke 29
hari karier hari yg disediakan untuk mendapatkan informasi mengenai kesempatan dan dunia kerja dr narasumber melalui ceramah dsb sehingga dapat memperluas wawasan siswa;
Referensi dari KBBI kuliah kalimat ke 10
kuliah Subuh ceramah agama yg diberikan sehabis salat Subuh;
Referensi dari KBBI hal kalimat ke 6
hal nya maka jadi begitu; 4 tentang; mengenai: ceramah
Referensi dari KBBI bahan kalimat ke 1
2ba·han n 1 barang yg akan dibuat menjadi satu benda tertentu; bakal; 2 (segala) sesuatu yg dapat dipakai atau diperlukan untuk tujuan tertentu, spt untuk pedoman atau pegangan, untuk mengajar, memberi ceramah; 3 sesuatu yg menjadi sebab (pangkal) atau sikap (perbuatan):
Referensi dari KBBI syarah kalimat ke 1
3sya·rah ark v, sya·rah·an n penerbitan (surat kabar, majalah, dsb): surat kabar - pagi
Referensi dari KBBI maulid kalimat ke 3
maulid akan diisi dng ceramah; bulan
Referensi dari KBBI lengseng kalimat ke 1
leng·seng /léngseng, léngséng/ v cak (ber)pidato; ceramah
Referensi dari KBBI syarah kalimat ke 2
ber·sya·rah v memberi ceramah; berpidato;
Posisi kata ceramah di database KBBI Online
cerabut -
ceracah -
ceracak -
ceracam -
ceracap -
ceracau -
cerah -
cerah -
cerai -
cerai-berai -
cerak -
ceraka -
ceraka -
cerakin -
cerakin -
ceramah -
ceramah -
cerana -
cerancang -
cerang -
ceranggah -
cerangka -
cerap -
cerat -
ceratai -
ceratuk -
cerau -
cerawat -
cerbak -
cerca -
cercah