Definisi atau arti kata cedera berdasarkan KBBI Online:
1cedera /
1ce·de·ra/
n perselisihan; pertengkaran;
bercedera /
ber·ce·de·ra/
v berselisih; bertengkar:
mereka selalu bercedera dng tetangga sebelah;
percederaan /
per·ce·de·ra·an/
n perihal bercedera; perselisihan; pertengkaran; percekcokan:
tidak lama kemudian timbul percederaan di antara mereka;
kecederaan /
ke·ce·de·ra·an/
n hal cedera; percederaan
Kata cedera digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI cedera kalimat ke 3
men·ce·de·rai v 1 mengkhianati; 2 menyerang, menyakiti, membunuh dng sembunyi-sembunyi atau dng tipu muslihat;
Referensi dari KBBI syukur kalimat ke 3
syukur suamiku tidak mengalami cedera dl kecelakaan itu;
Referensi dari KBBI striker kalimat ke 2
striker kesebelasan ini dinilai bermain bagus tanpa terpengaruh cedera lutut yg masih dideritanya
Referensi dari KBBI amnesia kalimat ke 1
am·ne·sia /amnésia/ n Dok kehilangan daya ingat, terutama tt masa lalu atau tt apa yg terjadi sebelumnya krn penyakit cacat atau cedera pd otak
Referensi dari KBBI cedera kalimat ke 2
men·ce·de·ra v mencederai;
Referensi dari KBBI keras kalimat ke 43
ke·ke·ras·an n 1 perihal (yg bersifat, berciri) keras; 2 perbuatan seseorang atau kelompok orang yg menyebabkan cedera atau matinya orang lain atau menyebabkan kerusakan fisik atau barang orang lain; 3 paksaan;
Referensi dari KBBI invalid kalimat ke 1
in·va·lid a 1 lemah atau cacat anggota badan krn sakit atau luka; cedera: ia menjadi
Referensi dari KBBI menang kalimat ke 17
menang RSC Olr menang krn wasit menghentikan pertandingan; keputusan wasit yg menetapkan seorang pemenang krn menurut pengamatannya lawan sudah tidak berdaya atau menderita cedera;
Referensi dari KBBI sopir kalimat ke 4
sopir tembak itu cedera dikeroyok belasan orang;
Referensi dari KBBI cacat kalimat ke 6
cacat bahasa kelainan dl bahasa seseorang yg disebabkan oleh gangguan atau cedera psikofisiologis;
Referensi dari KBBI cidera kalimat ke 1
ci·de·ra ? cedera
Posisi kata cedera di database KBBI Online
cebok -
cebol -
cebong -
cebur -
cecah -
cecak -
cecak -
cecak -
cecap -
cecap -
cecar -
cecawi -
cece -
ceceh -
ceceng -
cecer -
cecere -
cecok -
cecongor -
cecunguk -
cedal -
cedayam -
cedera -
cedera -
cedera -
cedera -
cedera -
ceding -
cedok -
cedong -
ceduk -
ceduk -
cegah -
cegak -
cegar -
cegar -
cegar -
cegas -
cegat -
ceguk -
cek -
cek -
cek -
cekah -
cekak