Definisi atau arti kata calon berdasarkan KBBI Online:
calon /
ca·lon/
n 1 orang yg akan menjadi:
• calon
menantu;
2 orang yg dididik dan dipersiapkan untuk menduduki jabatan atau profesi tertentu:
• calon
guru;
• calon perwira angkatan darat; banyak adat istiadat istana yg harus dipelajari oleh
• calon raja;
3 orang yg diusulkan atau dicadangkan supaya dipilih atau diangkat menjadi sesuatu:
nama
• calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat sudah disampaikan kpd Panitia Pemilihan;
• calon
pembeli utama Man (kelompok) orang atau badan (dl pasar) yg diperkirakan mempunyai daya beli yg paling besar;
• calon
perwira pembantu letnan satu yg sedang mengikuti pendidikan menjelang perwira pertama atau letnan dua;
mencalonkan /
men·ca·lon·kan/
v menjadikan calon; mencadangkan (orang) sbg calon:
mereka mencalonkan orang itu untuk menjabat ketua;
pencalonan /
pen·ca·lon·an/
n proses, cara, perbuatan mencalonkan
Kata calon digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI pimpin kalimat ke 3
me·mim·pin v 1 mengetuai atau mengepalai (rapat, perkumpulan, dsb): ia diserahi tugas ~ rapat itu; 2 memenangkan paling banyak: Singapura ~ kejuaraan renang pelajar internasional; 3 memegang tangan seseorang sambil berjalan (untuk menuntun, menunjukkan jalan, dsb); membimbing: ia berjalan sambil ~ anaknya; 4 memandu: mualim ~ kapal asing itu masuk ke pelabuhan; 5 melatih (mendidik, mengajari, dsb) supaya dapat mengerjakan sendiri: ia ditugasi atasannya untuk ~ para calon pegawai negeri;
Referensi dari KBBI serah kalimat ke 9
se·se·rah·an n upacara penyerahan sesuatu sbg tanda ikatan untuk kedua calon pengantin;
Referensi dari KBBI uang kalimat ke 23
uang gedung uang sumbangan untuk pembangunan gedung sekolah, diwajibkan bagi calon murid:
Referensi dari KBBI manggala kalimat ke 1
mang·ga·la n 1 pengantar puji-pujian; 2 pengantar bagi seorang penulis dl permulaan atau akhir karangannya; 3 anak sulung; 4 pelindung (rohani); pemimpin; panglima; 5 penatar tingkat tinggi: Presiden telah membuka penataran calon
Referensi dari KBBI rekrut kalimat ke 3
me·rek·rut v mendaftar (memasukkan) calon anggota baru: ia ~ pemuda-pemuda dan mahasiswa untuk kepentingan organisasinya;
Referensi dari KBBI pradesa kalimat ke 1
pra·de·sa /pradésa/ n 1 daerah terpencil (yg penduduknya masih terbelakang); yg belum menjadi desa; calon desa: kebijakan pembangunan desa harus diarahkan agar
Referensi dari KBBI tunang kalimat ke 4
tu·nang·an n 1 calon istri atau suami; 2 hasil menunang(kan);
Referensi dari KBBI bodhisatwa kalimat ke 1
bo·dhi·sat·wa n calon Buddha
Referensi dari KBBI cincin kalimat ke 12
cincin pertunangan cincin sbg tanda sudah dilangsungkannya secara resmi pertunangan antara dua orang calon mempelai;
Referensi dari KBBI tempat kalimat ke 37
se·tem·pat n 1 satu tempat: kebunnya hanya ~; 2 (di) tempat (negeri, kota, dsb) itu sendiri: para calon imam dan khatib dididik sesuai dng kebutuhan masjid ~;
Posisi kata calon di database KBBI Online
cakruk -
cakup -
cakup -
cakur -
cakus -
cakus -
cal -
calabikang -
caladi -
calak -
calak -
calak -
calang -
calang -
calar -
calecer -
calempong -
caling -
caling -
calir -
calit -
calo -
calon -
calui -
caluk -
calung -
calung -
calus -
cam -
cam -
camar -
camar -
camat -
camau -
cambah -
cambahan -
cambang -
cambuk -
cambuk -
cambul -
cambung -
camca -
camcau -
camil -
campa