Definisi atau arti kata cabang berdasarkan KBBI Online:
cabang /
ca·bang/
n 1 bagian batang kayu yg tumbuh dr pokok atau dahan (cabang yg besar disebut dahan dan cabang yg kecil disebut ranting):
pohon ini tidak banyak
• cabangnya;
2 galah (tongkat dsb) yg ujungnya berbelah menjadi sudut (Y); canggah; cagak:
pohon itu ditopang dng
• cabang; 3 bagian yg terpecah atau terbelah dr pokoknya:
• cabang
jalan;
• cabang sungai;
4 satuan usaha (kedai, toko), lembaga, perkumpulan, kantor, dsb yg merupakan bagian dr satuan yg lebih besar; filial:
kantor
• cabang; perguruan itu mempunyai beratus-ratus
• cabang di seluruh tanah air;
bercabang /
ber·ca·bang/
v 1 mempunyai cabang (tt batang pohon, tanduk, lembaga, atau kantor):
tanduk rusa itu bercabang; di desa itu ada pohon nyiur yg bercabang; 2 terpecah; tidak terpusat pd satu saja (tt hati, pikiran, dsb); mendua; bimbang (tt hati, pikiran):
hatinya sudah bercabang sehingga sulit dipercaya; 3 berbelah cabang (tt jalan, sungai); bersimpang:
jalan (sungai) itu bercabang dua;
4 ki tidak dapat dipercaya (tt perkataan):
lidahnya bercabang;
bercabang-cabang /
ber·ca·bang-ca·bang/
v 1 banyak tumbuh cabang (tt pohon);
2 bersimpang-simpang (tt jalan, sungai);
3 terpecah-pecah atau terbagi-bagi (tt hati, perhatian, pikiran, dsb) thd beberapa masalah; tidak terpusat pd satu masalah (tt pikiran, hati);
mencabang /
men·ca·bang/
v 1 memecah menjadi beberapa cabang:
bank swasta di kota itu mencabang di lima lokasi strategis;
makhluk manusia mulai mencabang dr makhluk manusia pertama;
2 tumbuh cabangnya; ada cabangnya;
mencabangkan /
men·ca·bang·kan/
v 1 menempelkan tampang pd batang pohon (supaya menjadi cabang); mengenten;
2 menjadikan bercabang;
percabangan /
per·ca·bang·an/
n 1 simpang; persimpangan (tt jalan, sungai);
2 perihal cabang;
3 tempat tumbuhnya cabang (pd pohon);
4 Anat pembagian menjadi struktur yg lebih halus:
percabangan ranting pembuluh darah hati;
mempercabangkan /
mem·per·ca·bang·kan/
v menjadikan bercabang-cabang;
pencabangan /
pen·ca·bang·an/
n proses, cara, perbuatan mencabangkan:
pencabangan bank ke daerah juga salah satu faktor yg mendorong naiknya konsumsi di daerahKata cabang digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI brigade kalimat ke 4
brigade lintas udara satuan tertinggi taktis dan administratif yg terbesar dl TNI AD yg terdiri atas satuan cabang tertentu, secara tetap digabungkan dng unsur pasukan payung sbg satuan khusus untuk melaksanakan tugas lintas udara, yg didaratkan ataupun diterjunkan dr udara;
Referensi dari KBBI geodesi kalimat ke 1
ge·o·de·si /géodési/ n 1 cabang geologi yg menyelidiki ukuran dan bangun bumi; 2 ilmu mengukur tanah
Referensi dari KBBI aplikasi kalimat ke 3
aplikasi di cabang bank terdekat;
Referensi dari KBBI bulu kalimat ke 10
bulu akar Bio cabang sel tunggal dr sel permukaan akar muda yg berfungsi untuk menyerap air dan garam mineral dr tanah;
Referensi dari KBBI brigade kalimat ke 2
brigade infanteri satuan tertinggi taktis dan administratif yg terbesar dl TNI AD yg terdiri atas satuan cabang tertentu, secara tetap digabungkan dng unsur infanteri sbg intinya, dapat berdiri sendiri atau merupakan bagian dr komando lebih besar lagi;
Referensi dari KBBI delima kalimat ke 1
de·li·ma n 1 tumbuhan perdu dng cabang yg rendah dan berduri jarang, daunnya kecil-kecil agak kaku berwarna hijau berkilap, buahnya berkulit kekuning-kuningan sampai merah tua, dapat dimakan, kalau masak merekah; Punica granatum; 2 buah pohon delima; cempaka tanjung;
Referensi dari KBBI pancalomba kalimat ke 1
pan·ca·lom·ba n Olr perlombaan gabungan (dl cabang atletik), untuk wanita meliputi nomor tolak peluru, loncat tinggi, lari 200 m, lari 100 m gawang, lompat jauh, untuk putra meliputi nomor lari 200 m, tolak peluru, lontar jauh, lempar lembing, lari 1500 m (dilaksanakan dl satu hari):
Referensi dari KBBI dialektologi kalimat ke 1
di·a·lek·to·lo·gi /dialéktologi/ n Ling cabang linguistik mengenai variasi bahasa dng memperlakukannya sbg struktur yg utuh; ilmu tt dialek
Referensi dari KBBI sosiologi kalimat ke 9
sosiologi perkotaan cabang sosiologi yg mengamati pembentukan dan pertum-buhan kota serta kehidupan penduduknya;
Referensi dari KBBI geometri kalimat ke 1
ge·o·met·ri /géométri/ n Mat 1 cabang matematika yg menerangkan sifat-sifat garis, sudut, bidang, dan ruang; 2 ilmu ukur
Posisi kata cabang di database KBBI Online
buwuh -
buya -
buyar -
buyung -
buyung -
buyur -
buyut -
buyut -
byarpet -
c -
ca -
caba -
cabai -
cabak -
cabak -
cabang -
cabar -
cabau -
cabik -
cabir -
cabo -
cabuh -
cabuk -
cabuk -
cabuk -
cabuk -
cabul -
cabur -
cabut -
caca -
cacah