Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/berjajar

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata berjajar berdasarkan KBBI Online:

1jajar /1ja·jar/ n baris; deret; banjar:
• jajar pohon cemara;
berjajar /ber·ja·jar/ v merupakan baris (banjar, deret); membentuk jajaran (banjar, dsb): penduduk berdiri berjajar sepanjang jalan yg dilalui pawai pembangunan;
menjajarkan /men·ja·jar·kan/ v 1 mengatur dsb berjajar-jajar: petani itu menjajarkan tanamannya dng jarak sesuai dng petunjuk penyuluh pertanian; 2 menyejajarkan (menyamakan tingkat atau kedudukannya);
jajaran /ja·jar·an/ n 1 baris; deret(an): ia duduk di jajaran paling muka; 2 susunan unsur dl bentuk baris dan kolom digunakan dl determinan dan matriks; 3 ki barisan; susunan kelompok dng tugas yg sama: jajaran TNI; jajaran Departemen Kesehatan;
jajaran genjang Mat bangun datar, bersegi empat, sisi-sisinya yg berhadapan sejajar dan sama panjang;
penjajaran /pen·ja·jar·an/ n 1 proses, cara, perbuatan menjajarkan; 2 tempat atau alat untuk menjajarkan;
sejajar /se·ja·jar/ n 1 sebaris; seleret: pohon-pohon karet itu berdiri sejajar; 2 sejalan (sama arah dan jaraknya); paralel: garis AB tidak sejajar dng garis BC; 3 sama derajat (tingkat dsb): kedudukan wakil Republik Indonesia di PBB sejajar dng duta besar;
menyejajarkan /me·nye·ja·jar·kan/ v 1 menjadikan sejajar: menyejajarkan garis sempadan dng jalan; 2 menyamakan tingkat atau derajat: kita dapat menyejajarkan pangkat senior super intenden di kepolisian dng kolonel di TNI;
persejajaran /per·se·ja·jar·an/ n persamaan tingkat (derajat dsb); persamaan arah dan jaraknya

Kata berjajar digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI klin kalimat ke 1
klin n Bio 1 landaian ciri yg dinyatakan dng variasi bersinambungan melalui sederhana populasi yg berjajar berdampingan; 2 landaian perubahan frekuensi fenotipe dan jalan genotipe sepanjang suatu transek kisaran populasi
Referensi dari KBBI deret kalimat ke 3
ber·de·ret v 1 bersusun (dl bentuk garis lurus) teratur: pembeli karcis ~ di depan loket; 2 merupakan deret yg panjang (berjajar atau beruntun-runtun): pohon asam ~ di sepanjang jalan;
Referensi dari KBBI timbal kalimat ke 7
ber·tim·bal·an n 1 bertimbangan (dng); sama derajatnya (kedudukannya dsb); berjajar dsb hingga berimbangan satu sama lain: ia pun duduk ~ dng Tumenggung; kapal itu pun hendak ~ dng gali itu; 2 bertimbal-timbalan;
Referensi dari KBBI saman kalimat ke 1
2sa·man n tari ritmik, dilakukan oleh lebih dr sepuluh pemain laki-laki sambil duduk berlutut dan berjajar, diiringi dng nyanyian pantun (yg dimulai oleh syekh selaku pimpinan, mereka membuat gerak pukulan telapak tangan ke dada dan paha secara berirama)
Referensi dari KBBI renggang kalimat ke 1
2reng·gang Plb v, me·reng·gang ga·wai v memerkosa perempuan
Referensi dari KBBI rakit kalimat ke 1
ra·kit 1 n kendaraan apung dibuat dr beberapa buluh (kayu) yg diikat berjajar dipakai untuk mengangkut barang atau orang di air; getek; 2 kata pengggolong untuk getek pasang; dua yg berpasangan: dua
Referensi dari KBBI canting kalimat ke 5
canting loron canting yg berjajar atas dan bawah digunakan untuk membuat garis rangkap;
Referensi dari KBBI jerjak kalimat ke 2
jerjak nya patah satu; 5 tiang-tiang besi dsb yg dipasang berjajar agak renggang sbg pagar (jembatan dsb):
Referensi dari KBBI sanding kalimat ke 3
ber·san·ding v berpenjuru (bersisi) tajam: meja itu - empat
Referensi dari KBBI baris kalimat ke 10
ber·ba·ris v berderet (berjajar) dng teratur; berbanjar;
Referensi dari KBBI sanding kalimat ke 2
sanding jendela;
Referensi dari KBBI utara kalimat ke 1
2uta·ra, meng·u·ta·ra·kan v melahirkan (pendapat, pikiran, dsb); mengemukakan; menyatakan; mengatakan; menceritakan: saya tidak berani ~ isi hati saya kpd Ibu; Pak Lurah pernah ~ kesulitannya kpd para ketua rukun tetangga;

Posisi kata berjajar di database KBBI Online

jahan - jahanam - jahar - jaharu - jahat - jahe - jahil - jahiliah - jahiriah - jahit - jahul - jail - jailangkung - jainisme - jaipong - jais - jaiz - jaja - jajah - jajak - jajal - jajan - jajar - jajar - jajar - jaka - jakal - jakas - jaket - jaksa - jaksi - jakun - jala - jalabria - jalad - jalak - jalal - jalan - jalang - jalang - jalangkote - jalangkung - jalar - jali - jali

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.533.296 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?