Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/beredar

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata beredar berdasarkan KBBI Online:

edar /édar/, beredar /ber·e·dar/ v 1 berjalan berkeliling (hingga sampai ke tempat permulaan): bumi beredar pd ekliptika yg tetap; 2 berpindah-pindah dr tangan ke tangan atau dr tempat satu ke tempat lain; berputar: daftar pemungutan derma ini sudah beredar di kampung saya; 3 berlaku dl masyarakat: uang kertas baru mulai beredar pd permulaan bulan depan;
mengedar /meng·e·dar/ v beredar: bumi mengedar di sumbunya;
mengedari /meng·e·dari/ v 1 berjalan mengelilingi; mengitari: bulan mengedari bumi; bumi mengedari matahari; mereka mengedari candi Borobudur; 2 menjelajah: mengedari dunia;
mengedarkan /meng·e·dar·kan/ v 1 membawa (menyampaikan) surat dsb dr orang yg satu kpd yg lain; membawa berkeliling: siapa gadis manis yg mengedarkan talam berisi kue tadi?; 2 menyampaikan surat dsb ke alamat-alamat yg dituju: ia telah selesai mengedarkan surat undangan itu; 3 mengeluarkan uang untuk dipakai masyarakat: Pemerintah telah mengedarkan uang kertas baru bernilai Rp10.000,00;
edaran /edar·an/ n 1 sesuatu yg diedarkan: surat edaran; 2 Fis lintasan tertutup yg dijalani oleh zarah yg dikenai gaya memusat; orbit;
pengedar /peng·e·dar/ n orang yg mengedarkan;
peredaran /per·e·dar·an/ n 1 gerakan (perjalanan dsb) berkeliling (berputar); keadaan beredar: peredaran bumi dan bulan; 2 peralihan (pergantian) dr keadaan yg satu ke keadaan yg lain yang berulang- ulang seakan-akan merupakan suatu lingkaran: harus kita akui bahwa peredaran hidup manusia memang tidak tetap; 3 perputaran (uang) dl masyarakat: uang kertas Rp1.000,00 yg lama ditarik dr peredaran;
peredaran darah aliran darah dl tubuh;
memperedarkan /mem·per·e·dar·kan/ v mengedarkan

Kata beredar digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI planetoid kalimat ke 1
pla·ne·to·id /planétoid/ n planet kecil yg jumlahnya puluhan ribu, beredar mengelilingi matahari, letaknya di antara orbit Mars dan Yupiter
Referensi dari KBBI bintang kalimat ke 12
bintang beredar planet yg beredar mengelilingi matahari spt Zohrah (Venus), Marikh (Mars), Mustari (Yupiter);
Referensi dari KBBI komet kalimat ke 1
ko·met /komét/ n Astrol benda angkasa yg beredar mengelilingi matahari, bercahaya spt bintang, bagian tengahnya bercahaya terang, dan berekor panjang menyerupai kabut;
Referensi dari KBBI teori kalimat ke 11
teori heliosentris teori yg menyatakan bahwa bumi ini berbentuk bulat serta berputar mengelilingi sumbunya, beserta planet lainnya beredar mengelilingi matahari;
Referensi dari KBBI rotasi kalimat ke 3
be·ro·ta·si v berputar; beredar: di ekuator matahari akan ~ lebih cepat sedikit dp di dekat kutub
Referensi dari KBBI bajak kalimat ke 6
ba·jak·an n hasil membajak: banyak buku - beredar di pasaran
Referensi dari KBBI putar kalimat ke 6
ber·pu·tar v 1 berpusing; berkisar: roda ~ pd porosnya; 2 berganti arah; berbelok: ~ haluan; 3 beredar: uang baru sudah ~; 4 berkeliling: pesawat udara itu ~ empat kali di atas kota; 5 ki berpikir terus: otak saya ~ dan semalaman tidak dapat tidur; 6 cak sedang dipergunakan untuk berniaga (tt uang): uang masih ~ , belum ada yg masuk;
Referensi dari KBBI kilat kalimat ke 17
me·ngi·lat·kan v 1 berkilat; 2 menggosok (menjadikan) supaya berkilat; mengilapkan: di pasar banyak beredar obat-obatan untuk ~ barang kuningan; 3 membayangkan (kehendaknya, isi hatinya, dsb); menyampaikan secara tidak langsung; menyindirkan: kata-katanya ~ keinginannya yg kuat;
Referensi dari KBBI bumi kalimat ke 3
bumi berputar zaman beredar, pb keadaan zaman selalu berubah; sebesar-besarnya
Referensi dari KBBI picis kalimat ke 2
pi·cis·an n 1 uang ketip; 2 ki bermutu rendah: sekarang banyak beredar roman ~; roman ~ , cak roman yg bermutu rendah (harganya murah);

Posisi kata beredar di database KBBI Online

dwitunggal - dwiwarna - e - e - ebam - eban - ebek - ebi - eboni - ebonit - ebro - eburina - ecek - eceng - ecer - eco - edafik - edafit - edafologi - edafon - edan - edap - edar - edema - edentat - edisi - edit - editor - editorial - edukasi - edukatif - ef - efedrin - efedrina - efek - efek - efektif - efektivitas - efektor - efelis - efendi - efisien - efisiensi - efloresensi - eforus

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.532.018 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?