Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/bentangan

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata bentangan berdasarkan KBBI Online:

bentang /ben·tang/ v hampar;

• bentang alam pemandangan alam atau daerah dng aneka ragam bentuk permukaan bumi (gunung, sawah, lembah, sungai, dsb) yg sekaligus merupakan satu kesatuan; lanskap;
membentang /mem·ben·tang/ v tampak terhampar; terbuka luas: sepanjang jalan tampak sawah -;
membentangi /mem·ben·tangi/ v 1 menghampari; menutupi (dng sesuatu yg dihamparkan): - seluruh lantai dng permadani yg tebal;
membentangkan /mem·ben·tang·kan/ v 1 menghamparkan (tikar, permadani, dsb): ia - seluruh tikar untuk duduk-duduk di bawah pohon; 2 mengembangkan; membeber (sayap, kemah, layar, dsb); membabar; 3 menerangkan panjang lebar (pendapat dsb) menguraikan; memaparkan: ia - makalahnya selama 30 menit;
terbentang /ter·ben·tang/ v tampak terbuka luas (sawah, langit, dsb); terbabar; (pukat, layar, dsb); terhampar (tikar dsb);
bentangan /ben·tang·an/ n yg dibentangkan (layar, permadani, lampit, dsb)

Kata bentangan digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI lidah kalimat ke 33
lidah panas Hidm bentangan atau penyaluran udara panas secara jelas ke arah kutub;
Referensi dari KBBI gelagar kalimat ke 1
3ge·la·gar n Tek 1 konstruksi baja atau beton yg membentuk bentangan jembatan, dermaga, atap; 2 bentangan baja atau kayu yg mendukung kuda-kuda lantai
Referensi dari KBBI mirat kalimat ke 3
mirat bawah mirat yg biasanya timbul di atas bentangan air, permukaan tanah, pantai, atau jalan yg mengalami pemanasan kuat, gambar bayangan tampak di bawah letak benda yg sebenarnya
Referensi dari KBBI pelampung kalimat ke 8
pelampung kabel Lay pelampung yg menandakan adanya bentangan kabel laut di bawahnya;
Referensi dari KBBI ruang kalimat ke 4
ruang angkasa angkasa luar; bentangan langit;

Posisi kata bentangan di database KBBI Online

bengu - benguk - benguk - bengul - bengung - beni - benian - benih - bening - bening - benitan - benjol - benjut - benjut - benkap - bensin - bensol - benta - benta - bentak - bentala - bentan - bentang - bentangkan - bentangur - bentar - bentar - bentar - bentara - bentaus - benteh - benteng - bentes - bentet - bentik - bentik - bentil - bentoh - bentok - bentol - bentong - bentonit - bentos - bentrok - bentuk

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.674.854 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?