Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/bau

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata bau berdasarkan KBBI Online:

1bau 1 n apa yg dapat ditangkap oleh indra pencium (spt anyir, harum, busuk):
• bau napas yg keluar dr mulutnya busuk; 2 v ada baunya; mengeluarkan bau;

• bau busuk tidak berbangkai, pb celaan (fitnah dsb) yg tidak benar;
• baunya setahun pelayaran, pb berbau busuk sekali; sudah tercium
• baunya, ki
sudah mulai diketahui (rahasia, kejahatan, dsb);

• bau apak bau kurang sedap yg berasal dr benda yg sudah tidak segar lagi (usang dsb);
• bau kencur 1 baru mulai; 2 ki masih muda dan baru pd tahap belajar; 3 ki masih anak-anak dan belum banyak pengalaman;
berbau /ber·bau /v 1 mempunyai bau; mengeluarkan bau (harum, busuk, dsb): ketika ditemukan, mayat itu sudah - busuk; 2 baunya spt bau ...: baju ini telah - keringat; 3 mendapat bau; tercium: - cat yg masih baru; 4 terkandung di dalamnya (sesuatu yg lain): bantuan yg - politik; 5 ki telah mulai diketahui sedikit-sedikit (tt rahasia dsb): telah - oleh polisi dr mana datangnya komplotan penjahat itu;
bakar tidak -, pb
maksud jahat yg tersembunyi; tidak (belum) - telunjukmu, pb tak boleh jadi; mustahil begitu; telah - bagai embacang, pb telah mulai jelas (tt suatu perkara);
membaui /mem·baui /v 1 mencium-cium (bau): salah satu kebiasaan kucing ialah - kotorannya setelah diuruknya dng tanah; 2 ki mencari keterangan (tt suatu perkara) dng diam-diam: - jejak penjahat;
terbau /ter·bau /v 1 tercium (bau): - olehnya bangkai tikus di belakang lemari; 2 ketahuan; diketahui: akhirnya kejahatan itu akan - juga;
bau-bauan /bau-bau·an/ n apa-apa yg berbau harum; wangi-wangian;
sebau /se·bau/ n sama baunya

Kata bau digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI amis kalimat ke 1
amis a anyir (berbau spt bau ikan)
Referensi dari KBBI barbital kalimat ke 1
bar·bi·tal n Kim serbuk atau hablur putih yg rasanya pahit, tanpa bau, stabil dl udara; C8H12N203
Referensi dari KBBI karbon kalimat ke 3
karbon monoksida Kim senyawa antara karbon dan oksigen yg berupa gas tanpa warna, tanpa bau, dan sangat beracun, yg dapat menyebabkan kematian jika dihirup; CO;
Referensi dari KBBI tajam kalimat ke 5
tajam; 3 lekas dapat melakukan sesuatu (melihat, mendengar, mencium bau, merasa, dsb): kucing itu
Referensi dari KBBI indra kalimat ke 1
2in·dra n 1 raja; 2 Hin (ditulis dng huruf kapital) nama seorang dewa yg menguasai angkasa;
Referensi dari KBBI ganda kalimat ke 1
3gan·da a 1 berani melawan (meskipun tidak seimbang); 2 sanggup mengerjakan sesuatu dng tenaga yg lebih sedikit (meremehkan)
Referensi dari KBBI vulkanisasi kalimat ke 1
vul·ka·ni·sa·si n proses perbaikan sifat karet, terutama kekuatan dan kekenyalannya serta pengurangan sifat lekat dan bau dng cara memanaskan karet dng belerang atau senyawa belerang dng zat lain
Referensi dari KBBI hancing kalimat ke 1
han·cing n bau busuk spt bau air kencing
Referensi dari KBBI sangar kalimat ke 1
3sa·ngar a tidak subur (tt tanah): sawahku
Referensi dari KBBI bersit kalimat ke 2
mem·ber·sit·kan v 1 mengeluarkan hingga terpancar (sedikit): dng - minyak wangi sedikit saja, bau harum sudah memenuhi seluruh ruangan; 2 memancarkan (sekejap): berbarengan dng bunyi letusan tembakan itu, pistol di tangannya - cahaya;
Referensi dari KBBI bunga kalimat ke 10
bunga uang keuntungan dr meminjamkan uang; rente;
Referensi dari KBBI netralisasi kalimat ke 3
netralisasi bau badan; 3 Ling a kondisi hilangnya kontras antara dua fonem dl lingkungan fonologis tertentu, msl dl bahasa Indonesia hilangnya kontras antara /d/ dan /t/ pd posisi akhir; b kondisi hilangnya kontras semantis antara beberapa unsur dl konteks tertentu, msl aktor yg dapat dinetralisasi untuk menyatakan laki-laki ataupun perempuan

Posisi kata bau di database KBBI Online

batih - batik - batil - batil - batil - batila - batimetri - batin - batin - batiplankton - batir-batir - batis - batisfer - batok - batolit - baton - baton - batubara - batu - batuk - batun - batung - bau - bau - baud - bauk - baun - baung - baung - baung - baur - baur - baur - baureksa - bausastra - bausuku - baut - bawa - bawab - bawah - bawak - bawal - bawang - bawasir - bawat

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.534.589 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?