Arti Kata - Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Cari

Link: https://typoonline.com/kbbi/bagi

Link berhasil disalin

Definisi atau arti kata bagi berdasarkan KBBI Online:

1bagi /1ba·gi/ p 1 kata depan untuk menyatakan tujuan; untuk: disediakan hadiah
• bagi pemenang pertama, kedua, dan ketiga;
2 kata depan untuk menyatakan perihal; akan (hal); tentang (hal); menurut (pendapat):
• bagi saya, hal itu tidak perlu diperdebatkan lagi

Kata bagi digunakan dalam beberapa kalimat KBBI

Referensi dari KBBI kuosien kalimat ke 1
ku·o·si·en /kuosien/ n bilangan sbg hasil bagi suatu bilangan oleh bilangan lain; hasil bagi
Referensi dari KBBI sarang kalimat ke 2
sarang nya; 2 tempat yg dibuat atau yg dipilih untuk beranak dan memiara anaknya (tt tikus, tupai, dsb); 3 ki tempat kediaman atau tempat persembunyian (biasanya bagi segala sesuatu yg kurang baik):
Referensi dari KBBI politik kalimat ke 10
politik bahasa nasional kebijakan nasional yg berisi perencanaan, pengarahan, dan ketentuan yg dapat dipakai sbg dasar bagi pengolahan keseluruhan masalah bahasa;
Referensi dari KBBI tatabahasa kalimat ke 4
tatabahasa normatif Ling tata bahasa yg dimaksudkan sbg pedoman yg ketat dan standar bagi pemakai bahasa;
Referensi dari KBBI baca kalimat ke 2
- bahasa (jenis mata pelajaran) membaca sambil mempelajari makna kata dr bahan bacaan; - batin membaca dl hati; - bibir Psi mencoba mengerti pembicaraan lewat gerak bibir (terutama bagi tunarungu); - cepat (jenis) membaca dl hati dng tujuan memperoleh informasi yg sebanyak-banyaknya dan dl waktu yg sesingkat-singkatnya; - dl hati membaca tanpa bersuara (tidak diucapkan); - teknis (sbg mata pelajaran) membaca nyaring dng memperhatikan nada, dinamika, dan tempo;
Referensi dari KBBI kulit kalimat ke 41
kulit sawo matang 1 kulit berwarna cokelat; 2 sebutan bagi bangsa atau orang yg berkulit cokelat (spt orang Indonesia);
Referensi dari KBBI wisma kalimat ke 2
wisma cinta alam bangunan yg diperuntukkan bagi pengunjung untuk dapat mengikuti kegiatan yg bersifat pendidikan konservasi;
Referensi dari KBBI panggil kalimat ke 5
pang·gil·an n 1 imbauan; ajakan; undangan: azan merupakan ~ bagi kaum muslimin untuk melakukan salat; 2 hal (perbuatan, cara) memanggil; 3 (orang) yg dipanggil untuk bekerja dsb: montir ~; 4 sebutan nama: ~ sehari-harinya Gepeng;
Referensi dari KBBI asam kalimat ke 24
asam format Kim asam organik tanpa warna (bersifat mengikis dan berbau tajam) yg ditemukan dl semut merah, sengat lebah, dan serangga lainnya (digunakan dl pencelupan tekstil, penyamakan kulit, dan sbg zat antara bagi banyak zat kimia); HCOOH;
Referensi dari KBBI akuarius kalimat ke 1
Aku·a·ri·us n 1 Astron nama gugus bintang di belahan langit sebelah selatan khatulistiwa; 2 Astrol zodiak ke-11 yg digambarkan dng orang menuangkan air sbg lambang bagi orang yg lahir antara tanggal 20 Januari dan 18 Februari; Kumba; Delu

Posisi kata bagi di database KBBI Online

badut - baduyut - bafta - bagai - bagaimana - bagak - bagal - bagal - bagal - bagal - bagal - bagan - bagang - bagar - bagas - bagas - bagasi - bagat - bagat - bagat - bagau - bagea - bagi - bagi - baginda - bagong - bagong - bagong - bagor - baguk - baguk - baguk - bagul - bagur - bagus - bagus - bah - bah - bahadur - bahaduri - bahagi - bahagia - bahak - bahak - bahala

Informasi Pengecekan di Typoonline

415.253 Teks

1.664.424 Dokumen

140.130 Website

Apa kata mereka?