Definisi atau arti kata asin berdasarkan KBBI Online:
asin a berasa garam; masin;
merasai
• asin garam, ki telah berpengalaman (banyak merasai kesusahan dsb);
mengasini /
meng·a·sini/
v membubuhkan garam supaya asin;
mengasinkan /
meng·a·sin·kan/
v menjadikan asin (dng merendam di dl air garam):
anak-anak diajari mengasinkan telur;
asinan /
asin·an/
n sayuran atau buah-buahan yg diawetkan dl cuka yg diberi garam, gula, dan rempah-rempah;
pengasinan /
peng·a·sin·an/
n 1 tempat mengasini (mengasinkan);
2 proses, cara, perbuatan mengasini (mengasinkan);
keasinan /
ke·a·sin·an/
a terlalu asin
Kata asin digunakan dalam beberapa kalimat KBBI
Referensi dari KBBI tageh kalimat ke 1
ta·geh /tagéh/ n ikan yg dapat dimakan sbg ikan segar atau ikan asin, hidup di muara sungai di Sumatra, Jawa, Kalimantan, dan Maluku, rasanya enak; Macrones micriceps
Referensi dari KBBI laguna kalimat ke 1
la·gu·na n 1 Geo danau asin dekat pantai yg dahulu merupakan bagian laut (yg dangkal), yg krn peristiwa geografi terpisah dr laut; 2 danau kecil atau tasik yg terjadi pd laut dangkal yg dikelilingi oleh beting karang atau gosong pasir yg menutup pesisir atau muara sungai
Referensi dari KBBI ikan kalimat ke 95
ikan peda ikan kembung dsb yg diasinkan; ikan asin;
Referensi dari KBBI salina kalimat ke 1
sa·li·na n rawa-rawa, danau, atau mata air yg airnya asin
Referensi dari KBBI nafsu kalimat ke 3
nafsu pribadi; 3 selera; gairah atau keinginan (makan): ikan asin dan sayur asam menambah
Referensi dari KBBI sepat kalimat ke 1
3se·pat lihat kayu
Referensi dari KBBI topong kalimat ke 1
2to·pong ? ketopong
Referensi dari KBBI kelotok kalimat ke 1
3ke·lo·tok n 1 perahu bermotor (di daerah Kalimantan Selatan) untuk kendaraan sungai; 2 rakit bambu
Referensi dari KBBI ikan kalimat ke 87
ikan olahan ikan yg telah diolah, msl ikan asin, pindang, atau ikan kaleng;
Referensi dari KBBI peda kalimat ke 1
pe·da n ikan asin hasil pengawetan dng penggaraman yg tidak disusul dng pengeringan;
Posisi kata asin di database KBBI Online
asfar -
asfiksia -
asi -
asi -
asi -
asi -
asibilan -
asibilasi -
asid -
asidimeter -
asidosis -
asih -
asiklik -
asil -
asil -
asil -
asilabis -
asimetris -
asimilasi -
asimilatif -
asimtot -
asimus -
asin -
asindeton -
asing -
asinyor -
asiri -
asisten -
asistensi -
askar -
askariasis -
askarid -
askese -
asket -
asketisisme -
askon -
askriptif -
asli -
asma -
asma -
asmara -
asmaradanta -
asmaragama -
asmaraloka -
asmarandana